Cendriono, Nanang and Sugianto, Alip (2021) DAKWAH DALAM MEDIA SOSIAL: STUDI KASUS TINDAK TUTUR KARTUN SANG KYAI TINJAUAN PRAGMATIK. Journal of Innovation Research and Knowledge,, 1 (2). pp. 91-106. ISSN p-ISSN: 2798-3471 | e-ISSN: 2798-3641
Text
2. Jurnal Bahasa Dakwah.pdf Download (226kB) |
|
Text
1. CP Dakwah dalam media sosial.pdf Download (4MB) |
Abstract
Komik merupakan media yang sangat menarik dalam menyampaikan pesan yang ingin disampaikan oleh penulis kepada masyarakat luas. Salah satu komik yang populer di Indonesia saat ini adalah komik Sang Kyai karya dari Ahmad Faiin Karimi . Komik Sang Kyai selalu mengundang humor, dan mengajak berfikir pembaca dengan kristis setiap peristiwa serta mengandung kritisk sisoal, agama, ekonomi yang berkaitan dengan masalah kekinian. Artikel ini mengkaji tindak tutur yang terdapat dalam kartun tersebut dengan teori Searle membagi dan mengembangkan tindak tutur menjadi ena bagian. Metode yang digunakan deskriptif kualitatif. Hasilnya (1) tindak tutur asertif yang meliputi menceritakan, melaporkan, menyatakan, meramalkan, dan membual. (2) direktif yang meliputi perintah menasehati, merekomendasi. (3) komisif yakni menawarkan (4) ekspresif yaitu mengancam, selamat dan merasa empati (5) deklaratif yakni mengikrarkan (6) Rogatif yaitu menyangkan, mempertanyakan dan menanyakan.
Item Type: | Article |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Bahasa, Kartun & Pragmatik |
Subjects: | H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management |
Divisions: | Faculty of Economic > Department of Management |
Depositing User: | Library Umpo |
Date Deposited: | 14 Dec 2022 07:39 |
Last Modified: | 01 Aug 2023 03:12 |
URI: | http://eprints.umpo.ac.id/id/eprint/10719 |
Actions (login required)
View Item |