ALUR RESPON TERHADAP KEJADIAN BENCANA DI KABUPATEN WONOGIRI

SENTOT GUNAWAN (2023) ALUR RESPON TERHADAP KEJADIAN BENCANA DI KABUPATEN WONOGIRI. 000456749.

[img] Text (SURAT PERSETUJUAN UNGGAH KARYA ILMIAH)
1.Surat Persetujuan Unggah Karya Ilmiah.pdf

Download (456kB)
[img] Text (HALAMAN DEPAN)
HALAMAN DEPAN.pdf

Download (1MB)
[img] Text (DESKRIPSI)
DESKRIPSI.pdf

Download (1MB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (146kB)
[img] Text (HKI FULL TEXT)
HKI Full Text.pdf

Download (12MB)
[img] Text (LAMPIRAN POSTER PRODUK HKI)
17.Produk HKI.pdf

Download (927kB)
[img] Text (LAMPIRAN SK HKI)
17. Lampiran Surat Pencatatan Ciptaan.pdf

Download (2MB)

Abstract

ABSTRACT Disaster is an unpredictable threat of time, loss, damage and lives that become the impact. Disasters are divided into three, namely natural disasters, non natural disasters and social disasters. In Wonogiri Regency, the disaster threats are natural disasters such as landslides, strong winds, droughts, earthquakes, tsunamis, floods and mowing ground while non natural disasters such as viruses. In efforts to respond to disasters, one cannot rely solely on the government, but must become a joint matter in collaboration with various parties, namely citizens, security forces, the business world, volunteers and organizations in the social and humanitarian field. The research menthod in making the flow of responses to disaster events uses descriptive research menthod with data obtained through observation, documentation and interviews. The response can be in the form of reporting, coordination, data collection, providing assistance ( personnel, money and food ), evacuation and recovery both physically ang psychologically. The purpose of making this work is tho become socialization material for residents in disasters so that residents are resilient and ready to face disaters. ABSTRAK Bencana merupakan suatu ancaman yang tidak bisa diduga waktu, kerugian, kerusakan dan jiwa yang menjadi dampaknya. Bencana terbagi menjadi tiga yaitu bencana alam, bencana non alam dan bencana sosial. Di Kabupaten Wonogiri ancaman bencananya yaitu bencana alam seperti tanah longsor, angin kencang, kekeringan, gempa bumi, tsunami, banjir dan tanah bergerak sedangkan bencana non alam seperti virus. Dalam upaya respon penaggulangan bencana tidak bisa serta merta hanya mengandalkan pemerintahan saja tetapi harus menjadi urusan bersama kolaborasi dengan berbagai pihak yaitu warga, aparat keamanan, dunia usaha, relawan dan organisasi-organisasi di bidang sosial kemanusiaan. Metode penelitian dalam pembuatan alur respon terhadap kejadian bencana ini menggunakan metode penelitian deskriptif dengan data yang diperoleh melalui observasi, dokumentasi dan wawancara. Respon itu dapat berupa pelaporan, koordinasi, pendataan, pemberian bantuan (tenaga, uang dan bahan makanan), evakuasi dan pemulihan baik fisik maupun psikologi. Tujuan pembuatan karya ini agar menjadi bahan sosialisasi kepada warga dalam kebencanaan supaya warga tangguh dan siap menghadapi bencana.

Item Type: Patent
Uncontrolled Keywords: Bencana, Respon
Subjects: H Social Sciences > HN Social history and conditions. Social problems. Social reform
Divisions: Faculty of Social Science and Political Science > Department of Government Science
Depositing User: fisip . userfisip
Date Deposited: 10 Apr 2023 02:21
Last Modified: 10 Apr 2023 02:21
URI: http://eprints.umpo.ac.id/id/eprint/11366

Actions (login required)

View Item View Item