PERSEPSI MAHASISWA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO TERHADAP PEMILIHAN UMUM KEPALA DAERAH KABUPATEN PONOROGO TAHUN 2015 ( Study Kasus pada Mahasiswa FKIP Prodi PPKn Semester IV Tahun Akademik 2013/2014 )

ROSYIDAH, SITI (2015) PERSEPSI MAHASISWA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO TERHADAP PEMILIHAN UMUM KEPALA DAERAH KABUPATEN PONOROGO TAHUN 2015 ( Study Kasus pada Mahasiswa FKIP Prodi PPKn Semester IV Tahun Akademik 2013/2014 ). Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Ponorogo.

[img]
Preview
Text
HALAMAN DEPAN.pdf

Download (306kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (53kB) | Preview
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (50kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (54kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (119kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (31kB)
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (14kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ARTIKEL.pdf

Download (73kB) | Preview
[img]
Preview
Text
LAMPIRAN.pdf

Download (978kB) | Preview
Official URL: http://lib.umpo.ac.id

Abstract

Kata Kunci : Persepsi Mahasiswa, Pilkada Pilkada merupakan salah satu pesta demokrasi rakyat dalam memilih kepala daerah yang ada di wilayah baik wilayah Kabupaten maupun di wilayah Provinsi. Pilkada secara konstitusional di atur dalam ayat 4 Pasal 18 Undang-Undang Dasar tahun 1945 yaitu Gubernur, Bupati, dan Walikota sebagai Kepala pemerintahan Provinsi, Kabupaten dan Kota dipilih oleh rakyat secara demokratis. Melalui pilkada masyarakat khususnya mahasiswa akan memberikan pilihan dan suara melalui pesta demokrasi tentang pemilihan kepala daerah yang akan memimpin dan menyelenggarakan pemerintahan dalam periode yang telah ditentukan dengan undang-undang. Dalam penelitian ini rumusan masalah yang dibahas adalah : ’’Bagaimana persepsi mahasiswa FKIP Prodi PPKn semester IV tahun akademik 2013/2014 Universitas Muhammadiyah Ponorogo terhadap pemilihan umum kepala daerah Kabupaten Ponorogo tahun 2015?”. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui persepsi mahasiswa FKIP Prodi PPKn semester IV tahun 2013/2014 Universitas Muhammadiyah Ponorogo terhadap pemilihan umum kepala daerah Kabupaten Ponorogo tahun 2015.Penelitian ini dilaksanakan di Universitas Muhammadiyah Ponorogo. Sumber data adalah mahasiswa PPKn semester IV tahun akademik 2013/2014. Prosedur pengumpulan data menggunakan metode wawancara, dokumentasi, dan studi dokumentasi. Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis diskriptif kualitatif. Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat keragaman persepsi mahasiswa FKIP Prodi PPKn semester IV tahun akademik 2013/2014 Universitas Muhammadiyah Ponorogo terhadap Pilkada Kabupaten Ponorogo tahun 2015 yaitu arti pilkada, pandangan pilkada, persyaratan bakal calon kepala dan wakil kepala daerah, bentuk partisipasi di pilkada, serta harapan di Pilkada. Saran yang dapat peneliti berikan adalah agar mahasiswa mampu memahami pendidikan politik, mempelajari peraturan dan perundang-undangan untuk menambah wawasan dalam pelaksanaan pilkada dan ikut berpartisipasi dalam pelaksanaan pilkada untuk menentukan suatu pemimpin di daerah setempat.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Departement of Teacher Training and Education > Department of Civic Education
Depositing User: Editor FKIP
Date Deposited: 18 Nov 2015 01:07
Last Modified: 18 Nov 2015 01:07
URI: http://eprints.umpo.ac.id/id/eprint/1378

Actions (login required)

View Item View Item