PENGETAHUAN REMAJA PUTRI TENTANG KEPUTIHAN (Flour Albus) FISIOLOGIS Di SMPN 2 Ponorogo

SUSANTI, DWI (2016) PENGETAHUAN REMAJA PUTRI TENTANG KEPUTIHAN (Flour Albus) FISIOLOGIS Di SMPN 2 Ponorogo. Skripsi thesis, Universitas Muhammdiyah ponorogo.

[img]
Preview
Text
BAGIAN DEPAN.pdf

Download (851kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (305kB) | Preview
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (372kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (540kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (327kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (215kB)
[img]
Preview
Text
DAPUS.pdf

Download (227kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Lampiran.pdf

Download (1MB) | Preview
Official URL: http://library.umpo.ac.id

Abstract

Masa remaja putri merupakan masa harus lebih memperhatikan kesehatan reproduksi termasuk kebersihan daerah genetalia. Organ reproduksi merupakan salah satu organ yang sensitif dan memerlukan perawatan khusus. Salah satu ganggguan organ reproduksi adalah keputihan. Keputihan bukan penyakit tetapi manifestasi gejala dari hampir semua penyakit kandungan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengetahuan remaja putri tentang keputihan (Flour Albus) fisiologis di SMPN 2 Ponorogo. Desain penelitian deskriptif dengan populasi seluruh remaja putri kelas VII SMPN 2 Ponorogo sebanyak 43 responden. Sampling penelitian menggunakan Proportional Random Sampling, pengumpulan data menggunakan kuisioner. Analisa data menggunakan rumus slovin dengan kategori baik, cukup dan kurang. Hasil penelitian pengetahuan remaja putri tentang keputihan fisiologis ini menunjukan dari 23 responden (53,49%) berpengetahuan kurang, 16 responden (37,21%) berpengetahuan cukup, dan 4 responden (9,30%) berpengetahuan baik terhadap keputihan (Flour Albus) Fisiologis. Faktor yang mempengaruhi pengetahuan kurang diantaranya oleh usia, sumber informasi dan pengalaman. Berdasarkan hasil penelitian ini hendaknya mensosialisasikan kesehatan reproduksi tentang keputihan (Flour Albus) fisiologis pada remaja putri dengan menggunakan poster atau bekerja sama dengan petugas kesehatan agar tetap terwujud pengetahuan yang baik. Kata kunci: Pengetahuan, Remaja Putri, Keputihan (Flour Albus) Fisiologis

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Faculty of Health Sciences > Departement of Nursing D3
Depositing User: Editor FIK
Date Deposited: 07 Oct 2016 03:00
Last Modified: 07 Oct 2016 03:00
URI: http://eprints.umpo.ac.id/id/eprint/2274

Actions (login required)

View Item View Item