PENGARUH ABNORMAL RETURN DAN TRADING VOLUME ACTIVITY TERHADAP PENERBITAN OBLIGASI SYARIAH (Perusahaan yang menerbitkan obligasi syariah yang terdaftar di BEI selama periode 2007-2015)

Setiawan, Ardian (2016) PENGARUH ABNORMAL RETURN DAN TRADING VOLUME ACTIVITY TERHADAP PENERBITAN OBLIGASI SYARIAH (Perusahaan yang menerbitkan obligasi syariah yang terdaftar di BEI selama periode 2007-2015). Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Ponorogo.

[img]
Preview
Text
HALAMAN DEPAN.pdf

Download (579kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (135kB) | Preview
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (157kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (226kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (310kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (38kB)
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (170kB) | Preview
[img]
Preview
Text
LAMPIRAN.pdf

Download (333kB) | Preview
Official URL: http://library.umpo.ac.id

Abstract

Pasar modal memiliki peran strategis bagi perekonomian nasional. Peran pasar modal yaitu sebagai sumber pembiayaan bagi perusahaan dan wahana investasi bagi masyarakat. Perusahaan yang membutuhkan dana mempunyai beberapa cara, antara lain dengan meminjam ke bank, menerbitkan saham atau obligasi. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh abnormal return, trading volume activity terhadap penerbitan obligasi syariah, serta untuk mengetahui pengaruh abnormal return dan trading volume activity secara simultan terhadap penerbitan obligasi syariah. Penelitian ini difokuskan pada seluruh perusahaan yang menerbitkan obligasi syariah yang terdaftar di BEI selama periode 2007-2015. Dengan menggunakan metode purposive sampling diperoleh 31 sampel penelitian. Data yang dikumpulkan merupakan data sekunder dengan metode dokumentsi. Sebelum dilakukan analisis data terlebih dahulu diadakan pengujian prasyarat analisis yang meliputi uji normalitas, uji multikolinieritas, uji autokorelasi, uji heteroskedastisitas. Metode analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linier sederhana dan regresi linier berganda. Hasil pengujian menunjukkan bahwa abnormal return tidak berpengaruh terhadap penerbitan obligasi syariah. trading volume activity saham berpengaruh terhadap penerbitan obligasi syariah. Secara simultan abnormal return dan trading volume activity saham tidak berpengaruh terhadap penerbitan obligasi syariah. Kata kunci : Abnormal return, Trading Volume Activity dan penerbitan obligasi syariah.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Faculty of Economic > Department of Accounting
Depositing User: Editor FE
Date Deposited: 17 Oct 2016 02:44
Last Modified: 17 Oct 2016 02:44
URI: http://eprints.umpo.ac.id/id/eprint/2453

Actions (login required)

View Item View Item