MERANCANG SISTEM PAKAR DIAGNOSA PENYAKIT JANTUNG DENGAN METODE FORWARD CHAINING BERBASIS WEB

FITRIANA, DINA RIA (2013) MERANCANG SISTEM PAKAR DIAGNOSA PENYAKIT JANTUNG DENGAN METODE FORWARD CHAINING BERBASIS WEB. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Ponorogo.

[img]
Preview
Text
HAL DEPAN, BAB I, DAFPUS dina.pdf

Download (570kB) | Preview
[img] Text
BAB II-V dina.pdf
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (1MB)
Official URL: http://lib.umpo.ac.id

Abstract

ABSTRAKSI MERANCANG SISTEM PAKAR DIAGNOSA PENYAKIT JANTUNG DENGAN METODE FORWARD CHAINING BERBASIS WEB DINA RIA FITRIANA (09530476) PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO Sistem pakar adalah sistem berbasis komputer yang mampu meniru kemampuan seorang pakar dalam menyelesaikan suatu permasalahan tertentu untuk mendapatkan solusi yang tepat. Kemampuan penalaran suatu sistem pakar ditentukan oleh suatu mesin inferensi baik penalaran ke depan (forward chaining) maupun penalaran ke belakang (backward chaining). Penelitian ini bertujuan untuk mengimplementasikan metode Forward Chaining pada sistem diagnosa penyakit jantung. Metode forward chaining merupakan metode perunutan maju dengan melakukan penelusuran fakta sehingga menghasilkan sebuah kesimpulan atau diagnosa akhir. Sistem dengan metode forward chaining ini akan memberikan keluaran berupa hasil diagnosa penyakit yang diderita oleh pasien, berdasarkan gejala yang dirasakan oleh pasien serta memberikan rekomendasi tentang cara pencegahan dan pengobatan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa metode forward chaining sangat cocok untuk diagnosa penyakit jantung, karena mampu mengenali jenis penyakit jantung berdasarkan gejala yang dipenuhi. Sistem ini dikembangkan dengan menggunakan bahasa pemograman Dreamwaver, PHP dan MySQL Kata Kunci : Jantung, Sistem Pakar, Metode Forward Chaining, PHP, MySQL

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Faculty of Engineering > Department of Informatic Engineering
Depositing User: Editor FT
Date Deposited: 15 Apr 2014 05:20
Last Modified: 15 Apr 2014 05:20
URI: http://eprints.umpo.ac.id/id/eprint/252

Actions (login required)

View Item View Item