UPAYA PERUM DAMRI DALAM MENINGKATKAN PELAYANAN TRANSPORTASI ANGKUTAN UMUM PERINTIS DI KABUPATEN PONOROGO

NANDASINOMI, DANANG (2016) UPAYA PERUM DAMRI DALAM MENINGKATKAN PELAYANAN TRANSPORTASI ANGKUTAN UMUM PERINTIS DI KABUPATEN PONOROGO. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Ponorogo.

[img]
Preview
Text
HALAMAN DEPAN.pdf

Download (703kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (342kB) | Preview
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (223kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (268kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (112kB)
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (108kB) | Preview
[img]
Preview
Text
LAMPIRAN.pdf

Download (833kB) | Preview
Official URL: http://library.umpo.ac.id

Abstract

ini Merupakan Studi Kasus tentang peran dan fungsi lembaga pemerintahan yaitu Dinas Perhubungan dan Perum Damri Ponorogo dalam upaya meningkatkan pelayanan transportasi angkutan umum. Tujuan atau fokus dari penelitian ini adalah penulis berharap dapat mengetahui kebijakan, berbagai program kerja dan fungsi dari Dinas Perhubungan dan Perum Damri dalam upaya meningkatkan pelayanan jasa transportasi angkutan umum. Dan dampak atau pengaruh apa yang di dapat masyarakat atau penumpang dari kebijakan Dinas Perhubungan dan upaya Perum Damri Ponorogo selaku penglola jasa transportasi angkutan umum. Di dalam proses meningkatkan pelayanan transportasi angkutan umum Kurangnya minat masyarakat terhadap jasa angkutan umum karena lebih memilih menggunakan kendaraan pribadi menjadi masalah serius yang harus diselesaiakan. Metode yang digunakan penulis dalam penelitian ini adalah kualitatif yaitu memberikan gambaran tentang masalah yang diteti melalui observasi, wawancara, dan pencatatan dokumen. Seluruh data yang terkumpul selanjutnya dianalisis dan disimpulkan untuk diidentifikasi. Dari hasil analisis data yang diperoleh dapat disimpulkan bahwa Dinas Perhubungan dan Perum Damri Ponorogo telah melakukan berbagai upaya dalam meningkatkan pelayanan transportasi angkutan umum di wilayah Kabupaten Ponorogo. Dan hal tersebut berdampak baik untuk penyedia jasa transportasi angkutan umum dalam meningkatkan kualitas pelayanannya dan membantu memudahkan masyarakat yang ingin mendapatkan sarana transportasi yang nyaman dan terjangkau ke daerah yang masih jarang dilalui oleh angkutan umum. Sehingga diharapkan nantinya masyarakat mau menggunakan transportasi angkutan umum daripada kendaraan pribadi untuk berpergian ke tempat tertentu. Kata Kunci : Dampak, Upaya, Pelayanan dan Angkutan Umum

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: J Political Science > JS Local government Municipal government
Divisions: Faculty of Social Science and Political Science > Department of Government Science
Depositing User: Editor FISIP
Date Deposited: 14 Nov 2016 02:22
Last Modified: 14 Nov 2016 02:22
URI: http://eprints.umpo.ac.id/id/eprint/2658

Actions (login required)

View Item View Item