Kurnianto, Rido (2016) KEARIFAN LOKAL SEBAGAI MEDIA KOMUNIKASI MEMBANGUN PERADABAN UNGGUL. Prosiding Seminar Nasional FISIP Universitas Muhammadiyah Ponorogo. pp. 741-749. ISSN 2502-7832
|
Image
COVER PROSIDING SEMNAS FISIP - DEPAN.jpg Download (3MB) | Preview |
|
|
Text
Artikel Semnas FISIP.pdf Download (270kB) | Preview |
Abstract
Kearifan lokal (local wisdom) memiliki karakteristik yang cukup efektif untuk menjaga harmoni dalam kehidupan bermasyarakat, bahkan untuk menyelesaikan konflik yang terjadi. Nilai strategis kearifan local dalam mewujudkan peradaban yang unggul, dengan demikian, menjadi sebuah keniscayaan. Efektifitas kearifan lokal dalam mengambil peran pembangunan masyarakat disebabkan terutama oleh komunikasi strategis yang disuguhkannya, diantaranya melalui bahasa simbol yang cukup efektif. Tulisan ini mencoba untuk mengkaji peran kearifan lokal sebagai media komunikasi dalam membangun peradaban unggul. Masalah tersebut dikaji melalui kajian literer dengan metode analisis deskriptif analitis.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) |
Divisions: | Proceeding |
Depositing User: | Library Umpo |
Date Deposited: | 06 Apr 2017 04:30 |
Last Modified: | 06 Apr 2017 04:30 |
URI: | http://eprints.umpo.ac.id/id/eprint/2969 |
Actions (login required)
View Item |