RAHAYU, PUJI (2017) Pengaruh Dana Pihak Ketiga (DPK), Non Performing Financing (NPF), Capital Adequacy Ratio (CAR), Margin Murabahah dan Inflasi Terhadap Pembiayaan Murabahah (Studi Empiris Pada Perbankan Syariah Di Indonesia Periode 2013-2016). Skripsi thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO.
|
Text
A HALAMAN DEPAN.pdf Download (877kB) | Preview |
|
|
Text
BAB I.pdf Download (606kB) | Preview |
|
Text
BAB II.pdf Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
||
Text
BAB III.pdf Restricted to Repository staff only Download (842kB) |
||
Text
BAB IV.pdf Restricted to Repository staff only Download (2MB) |
||
Text
BAB V.pdf Restricted to Repository staff only Download (230kB) |
||
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (322kB) | Preview |
|
|
Text
LAMPIRAN.pdf Download (1MB) | Preview |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Dana Pihak Ketiga (DPK), Non Performing Financing (NPF), Capital Adequacy Ratio (CAR), Margin Murabahah, dan inflasi terhadap pembiayaan murabahah pada perbankan syariah di Indonesia periode 2013-2016. Data yang digunakan adalah data sekunder, yang bersumber dari situs resmi masing-masing bank syariah dan website resmi otoritas jasa keuangan. Sampel dalam penelitian ini adalah 4 bank syariah periode 2013− 2016. Metode penelitian yang digunakan adalah analisis regresi linear berganda pada SPSS 16. Pengambialan sampel dalam penelitian ini menggunakan metode purposive sampling. Pengujian dalam penelitian ini mengunakan statistik deskriptif, uji asumsi klasik dan uji hipotesis. Uji asumsi klasik terdiri dari uji normalitas, uji autokorelasi, uji multikolinearitas dan uji heterokedastisitas. Sedangkan untuk uji hipotesis terdiri dari uji R^2, uji F dan Uji t. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Dana Pihak Ketiga (DPK) dan Non Performing Financing (NPF) secara parsial berpengaruh signifikan terhadap pembiayaan murabahah pada Bank Syariah di Indonesia, hal ini sesuai dengan kondisi pada perbankan syariah di Indonesia. Sesuai data yang diperoleh perubahan DPK dan NPF selalu diikuti pembiayaan murabahah. Sedangkan Capital Adequacy Ratio (CAR), Margin Murabahah, dan inflasi secara parsial tidak berpengaruh terhadap pembiayaan murabahah pada Bank Syariah di Indonesia. Hal ini sesuai dengan kondisi pada perbankan syariah di Indonesia. Sesuai data yang diperoleh perubahan CAR, Margin Murabahah dan inflasi tidak diikuti pembiayaan murabahah. Pada uji simultan Dana Pihak Ketiga (DPK), Non Performing Financing (NPF), Capital Adequacy Ratio (CAR), Margin Murabahah, dan inflasi secara simultan berpengaruh signifikan terhadap pembiayaan murabahah pada bank syariah di Indonesia dengan nilai signifikan 0,000. Berpengaruhnya, Capital Adequacy Ratio (CAR), Margin Murabahah, dan inflasi terhadap pembiayaan murabahah pada uji simultan karena ada pengaruh dari variabel lain. Kata Kunci : DPK, NPF, CAR, Margin Murabahah, Inflasi, Pembiayaan Murabahah
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory |
Divisions: | Faculty of Economic > Department of Accounting |
Depositing User: | Editor FE |
Date Deposited: | 22 Aug 2017 07:07 |
Last Modified: | 22 Aug 2017 07:07 |
URI: | http://eprints.umpo.ac.id/id/eprint/3159 |
Actions (login required)
View Item |