PURWANINGTYAS, RATNA (2013) KOMPARASI NYERI HAID PADA WANITA CLUB GYM DAN MAHASISWA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO. Skripsi thesis, universitas muhammadiyah ponorogo.
Text
BAB 1.pdf Restricted to Repository staff only Download (69kB) |
||
Text
BAB 2.pdf Restricted to Repository staff only Download (386kB) |
||
Text
BAB 3.pdf Restricted to Repository staff only Download (184kB) |
||
Text
BAB 4.pdf Restricted to Repository staff only Download (227kB) |
||
Text
BAB 5.pdf Restricted to Repository staff only Download (87kB) |
||
|
Text
Daftar pustaka.pdf Download (88kB) | Preview |
|
|
Text
lampiran.pdf Download (2MB) | Preview |
Abstract
Nyeri haid (Dismenore) adalah suatu keadaan yang menyakitkan dan hanya diungkapkan secara subyektif yang terjadi sebelum haid atau ketika haid, yang dirasakan pada perut bagian bawah, yang dialami oleh mahasiswa yang tidak melakukan olahraga dan wanita yang berada di club gym yang melakukan olahraga. Peneliti Membandingkan nyeri haid pada wanita Club Gym dan mahasiswa Universitas Muhammadiyah Ponorogo. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian kuantitatif dengan desain komparasi dengan pendekatan cross sectional, sedangkan analisa data menggunakan cross tab. Populasi dalam penelitian ini adalah sejumlah 50 orang club gym dan Mahasiswi Kebidanan Tingkat II Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Ponorogo Sebanyak 37 Orang, sampel diambil sebagian dari populasi menggunakan accidental sampling.Variabel dalam penelitian ini adalah Nyeri Haid. Hasil penelitian terhadap 36 responden yang terdiri dari 16 wanita club gym dan 20 mahasiswa, didapatkan hasil skala nyeri ringan pada wanita club gymsebesar (56,25%) atau 9 responden, dan pada mahasiswa sebanyak (45%) atau 9 responden dan mengalami nyeri sedang. Kesimpulan adanya perbedaan skala nyeri haid pada wanita club gym dan mahasiswa. Hasil penelitian ini direkomendasikan untuk penelitian selanjutnya untuk menemukan pengaruh olahraga fitnes terhadap penurunan skala nyeri. Kata kunci : Nyeri haid, Club gym, Mahasiswa.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | R Medicine > RG Midwifery |
Divisions: | Faculty of Health Sciences > Department of Midwifery |
Depositing User: | Editor FIK |
Date Deposited: | 17 Apr 2014 06:13 |
Last Modified: | 17 Apr 2014 06:13 |
URI: | http://eprints.umpo.ac.id/id/eprint/335 |
Actions (login required)
View Item |