PEMBUATAN FILM ANIMASI EDUKASI “ MENJAGA LINGKUNGAN KITA ” DENGAN ADOBE FLASH CS 3

SETIAWAN, FENDY BAGUS (2013) PEMBUATAN FILM ANIMASI EDUKASI “ MENJAGA LINGKUNGAN KITA ” DENGAN ADOBE FLASH CS 3. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Ponorogo.

[img]
Preview
Text
HAL DEPAN, BAB I, DAFPUS fendi.pdf

Download (553kB) | Preview
[img] Text
BAB II-V fendi.pdf
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (2MB)
Official URL: http://lib.umpo.ac.id

Abstract

PEMBUATAN FILM ANIMASI EDUKASI “ MENJAGA LINGKUNGAN KITA ” DENGAN ADOBE FLASH CS 3 Fendy Bagus Setiawan Jurusan Teknik Informatika UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO ABSTRAK Perkembangan teknologi maju dengan sangat pesat, salah satunya adalah bidang multimedia. Pembuatan film animasi ini sebagai pengembangan dari ilmu multimedia. Film animasi di gunakan sebagai media pembelajaran, sosialisasi dan hiburan yang lebih menarik dan dapat mudah di terima oleh masyarakat luas. Tugas akhir dengan judul “ pembuatan film animasi edukasi MENJAGA LINGKUNGAN KITA dengan Adobe Flash CS 3” dibuat dengan tujuan membuat film animasi yang mampu di terima oleh asyarakat luas yang dapat dapat digunakan sebagai media sosialisasi dan edukasi tentang menjaga lingkungan dan kebersihan sehingga menyadarkan masyarakat akan pentingnya hidup bersih. Kata kunci : Teknologi, multimedia, Animasi

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Faculty of Engineering > Department of Informatic Engineering
Depositing User: Editor FT
Date Deposited: 19 Apr 2014 06:01
Last Modified: 19 Apr 2014 06:01
URI: http://eprints.umpo.ac.id/id/eprint/351

Actions (login required)

View Item View Item