ANALISIS PERBEDAAN PERSEPSI KONSUMEN WARDAH DENGAN LA TULIPE (Studi Kasus Pada Mahasiswi Manajemen Angkatan tahun 2014 di Universitas Muhammadiyah Ponorogo)

Devi, Lutfianik (2018) ANALISIS PERBEDAAN PERSEPSI KONSUMEN WARDAH DENGAN LA TULIPE (Studi Kasus Pada Mahasiswi Manajemen Angkatan tahun 2014 di Universitas Muhammadiyah Ponorogo). Skripsi (S1) thesis, Universitas Muhammadiyah Ponorogo.

[img] Text
Halaman Depan.pdf

Download (709kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (293kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (471kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (422kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (651kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (152kB)
[img] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (353kB)
[img] Text
Lampiran.pdf

Download (1MB)
Official URL: http://eprints.umpo.ac.id

Abstract

Saat ini dampak perkembangan kosmetik sangat menjamur terutama pada mahasiswi Universitas Muhammadiyah Ponorogo. Terhitung ada beberapa merek kosmetik yang terkenal di Indonesia misalnya Sariayu, Wardah, Viva, La Tulipe, Garnier, dan sebagainya masih banyak lagi nama merk kosmetik ternama di Indonesia sehingga peneliti ingin meneliti seberapa besar persaingan antara kosmetik merek Wardah dengan La Tulipe terutama pada mahasiswi Manajemen Angkatan 2014 Fakultas Ekonomi di Universitas Muhammadiyah Ponorogo. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan persepsi konsumen dalam kualitas produk, Merek, dan Kemasan pada mahasiswi manajemen angkatan tahun 2014 Fakultas Ekonomi di Universitas Muhammadiyah Ponorogo. Hasil penelitian dengan menggunakan uji perbedaan rata-rata konsumen Wardah dengan La Tulipe di lingkungan Universitas Muhammadiyah Ponorogo. Variabel kualitas produk menunjukkan bahwa nilai t hitung 3,379 > t tabel 0,279 dengan nilai sig (2-tailed) sebesar 0,001< 0,05 maka Ha diterima artinya terdapat perbedaan persepsi konsumen dalam kualitas produk Wardah dengan La Tulipe. Variabel Merek menunjukkan bahwa nilai t hitung 2,861 > t tabel 0,279 dengan nilai sig (2-tailed) sebesar 0,005 < 0,05 maka Ha diterima artinya terdapat perbedaan persepsi konsumen merek Wardah dibandingkan dengan Merek La Tulipe. Variabel Kemasan menunujukkan bahwa nilai t hitung 2,697 > t tabel 0,279 dengan nilai sig (2-tailed) sebesar 0,008< 0,05 maka Ha diterima artinya terdapat perbedaan persepsi konsumen antara kemasan Wardah dengan kemasan La Tulipe di lingkungan Universitas Muhammadiyah Ponorogo. Kata Kunci : Persepsi Konsumen, Kualitas Produk, Merek, dan Kemasan

Item Type: Thesis (Skripsi (S1))
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor
H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Faculty of Economic > Department of Management
Depositing User: Editor FE
Date Deposited: 02 Oct 2018 03:19
Last Modified: 02 Oct 2018 03:19
URI: http://eprints.umpo.ac.id/id/eprint/4079

Actions (login required)

View Item View Item