PERANCANGAN SISTEM PAKAR UNTUK MENENTUKAN SKEMA DAN UKURAN DALAM PEMBUATAN BOX SPEAKER BERBASIS WEB DENGAN METODE FORWARD CHAINING

Aris, Munandar (2018) PERANCANGAN SISTEM PAKAR UNTUK MENENTUKAN SKEMA DAN UKURAN DALAM PEMBUATAN BOX SPEAKER BERBASIS WEB DENGAN METODE FORWARD CHAINING. Skripsi (S1) thesis, Universitas Muhammadiyah Ponorogo.

[img] Text
HALAMAN DEPAN.pdf

Download (3MB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (3MB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (344kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (395kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (793kB)
Official URL: http://eprints.umpo.ac.id

Abstract

Sistem pakar merupakan sebuah hasil yang dapat dilihat dari kemajuan bidang teknologi informasi dan komunikasi. Sistem pakar dapat bekerja layaknya manusia atau ahli di bidang tertentu. Dengan sistem pakar manusia dapat dipermudah dalam proses diagnosa dan konsultasi sebuah permasalahan tanpa harus bertemu langsung dengan ahli atau pakar. Diciptaknya sistem tersebut bertujuan untuk memudahkan para pembuat box speaker, karena saat ini masih banyak perorangan maupun home industri baru berdiri yang menggunakan acuan skema dari internet yang pastinya data tersebut kurang terpercaya dan kurang relevan, tidak dipungkiri hasil yang didapatkan kurang mumuaskan karena banyak mengalami permaslahan seperti cancelling, suara bass lemah, suara tidak melontar kedepan. Sistem pakar ini dirancang menggunakan metode penalaran forward chaining dengan sekumpulan data yang telah ditentukan beserta aturan – aturan yang digunakan dengan interface user friendly sehingga dapat menentukan box speaker sesuai dengan spesifikasi speaker yang meliputi: penggunaan speaker ruangan (indoor) atau lapangan (outdoor), frekuensi speaker dan diameter speaker. Box yang ditentukan menggunakan skema dan model bass reflex. Hasil yang didapat secara langsung dari pengguna setelah menggunakan sistem pakar ini adalah skema dan ukuran box dan saran dari pakar yang berupa bahan – bahan yang digunakan dalam menentukan box speaker sesuai dengan kebutuhan pengguna. Kata Kunci : Forward Chaining, Sistem Pakar, Skema Box Speaker,Web

Item Type: Thesis (Skripsi (S1))
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Faculty of Engineering > Department of Informatic Engineering
Depositing User: Editor FT
Date Deposited: 10 Oct 2018 02:41
Last Modified: 10 Oct 2018 02:41
URI: http://eprints.umpo.ac.id/id/eprint/4392

Actions (login required)

View Item View Item