ANALISA MODIFIKASI IMPELLER PADA POMPA AIR LISTRIK

AGUS, RIBOWO (2018) ANALISA MODIFIKASI IMPELLER PADA POMPA AIR LISTRIK. Skripsi (S1) thesis, Universitas Muhammadiyah Ponorogo.

[img] Text
HALAMAN DEPAN.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (208kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (444kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (264kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (146kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (100kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (97kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (800kB)
Official URL: http://eprints.umpo.ac.id

Abstract

Mesin pompa air merupakan alat yang digunakan sebagai alat memindahkan cairan (fluida) dari suatu tempat ke tempat yang lebih tinggi, melalui media pipa (saluran) dengan cara menambahkan energi pada cairan yang dipindahkan dan berlangsung terus-menerus. Kita menjadi sangat membutuhkan mesin pompa air untuk mempermudah memenuhi kebutuhan air, baik sebagai irigasi maupun untuk kebutuhan air bersih.Modifikasi suduimpeller untuk mesin pompa air itu adalah melakukan sejumlah perubahan terhadap komponen unit pompa dengan tujuan agar menghasilkan debit air yang lebih efektif. Analisa Modifikasi pada sudu kipas pompa air dilakukan dengan menambah jumlah sudu maupun mengurangi, lalu di analisa satu persatu untuk mendapat kan hasil yang terbaik dari jumlah sirip 3,4,5 dan 6. Modifikasijumlahsudu Impeller padapompa air listrikdenganhasilpengujiansebagaiberikut :Untuk impeller denganjumlahsudu 3 memiliki rata-rata debit air 397 lt/menitdengandayalistrik 1.552 watt. Pada impeller denganjumlahsudu 4 memiliki rata-rata debit air 588 lt/menitdengandayalistrik1.989 watt. Untuk Impeller denganjumlahsudu 5 memiliki rata-rata debit air 702 lt/menitdengandayalistrik 1.989 watt. Dan pada Impeller denganjumlahsudu 6 memiliki rata-rata debit air 761 lt/menitdengandayalistrik yang dikeluarkan 2.108 watt.Untukhasil yang paling baiksetelahdilakukanpengujianadalah Impeller denganjumlahsudu 4 dengan rata-rata debit air 588 lt/menitdengan rata-rata daya yang dikeluarkan 1.827 watt. Karenakerjapompalebihefektifsertatidakmenimbulkanpanas yang berlebih. Kata kunci : Pompa air listrik, sudu Impeller, putaran, Debit air,Daya

Item Type: Thesis (Skripsi (S1))
Subjects: T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery
Divisions: Faculty of Engineering > Department of Machine Engineering
Depositing User: Editor FT
Date Deposited: 10 Oct 2018 02:44
Last Modified: 10 Oct 2018 02:59
URI: http://eprints.umpo.ac.id/id/eprint/4394

Actions (login required)

View Item View Item