ANALISA DAN PERANCANGAN PERANGKAT AJAR TATA SURYA BERBASISKAN MULTIMEDIA PADA KELAS 6 SD SDN 1 COKROMENGGALAN

SANTOSO, ARIF (2012) ANALISA DAN PERANCANGAN PERANGKAT AJAR TATA SURYA BERBASISKAN MULTIMEDIA PADA KELAS 6 SD SDN 1 COKROMENGGALAN. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Ponorogo.

[img]
Preview
Text
HAL DEPAN, BAB I, DAFPUS Arif s.pdf

Download (560kB) | Preview
[img] Text
BAB II-V Arif s.pdf
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (1MB)
Official URL: http://lib.umpo.ac.id

Abstract

ABSTRAKSI ARIF SANTOSO, Jurusan Teknik Informatika Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Ponorogo, September 2012 “ANALISA DAN PERENCANAAN PERANGKAT AJAR TATA SURYA BERBASISKAN MULTIMEDIA PADA KELAS 6 SD SDN 1 COKROMENGGALAN” dosen pembimbing Ir. Aliyadi, MM dan Andy Triyanto, ST. Perkembangan teknologi komputer saat ini sangatlah pesat, salah satu aplikasi yang dapat kita gunakan dengan memanfaatkan perkembangan teknologi komputer yaitu perangkat ajar Tata Surya berbasiskan multimedia. Evaluasi dilakukan dengan cara menyebarkan kuisioner kepada 62 siswa kelas 6 SDN 1 Cokromenggalan. Semua kuisioner telah diisi dengan lengkap dan benar.Dan dari 62 siswa kelas 6 Sd tersebut 100% paham dan mengerti karena metode pengajaranya dengan aplikasi mini game. Dari uraian diatas dapat disimpulkan bahwa fasilitas mini game paling disukai banyak siswa karena dengan bermain mereka juga bisa sambil belajar karateristik anggota Tata Surya seperti perbandingan suhu, ukuran, dan urutan planet jadi lebih mudah mereka ingat dan pahami. Sedangkan fasilitas kedua yang disukai orang adalah pelajaran karena mudah dipahami dan dipelajari serta dengan dilengkapi gambar dan animasi yang jelas dan menari karena berupa perangkat ajar berbasiskan multimedia dengan game mini.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Faculty of Engineering > Department of Informatic Engineering
Depositing User: Editor FT
Date Deposited: 29 Apr 2014 07:16
Last Modified: 29 Apr 2014 07:16
URI: http://eprints.umpo.ac.id/id/eprint/469

Actions (login required)

View Item View Item