ANALISA KALOR BAKAR BRIKET BERBAHAN ARANG KAYU JATI, KAYU ASAM, KAYU JOHAR, TEMPURUNG KELAPA DAN CAMPURAN

RIO, HANDOKO (2019) ANALISA KALOR BAKAR BRIKET BERBAHAN ARANG KAYU JATI, KAYU ASAM, KAYU JOHAR, TEMPURUNG KELAPA DAN CAMPURAN. Skripsi (S1) thesis, Universitas Muhammadiyah Ponorogo.

[img] Text
skripsi cover-lampiran.pdf

Download (794kB)
[img] Text
bab 1.pdf

Download (59kB)
[img] Text
bab 2.pdf

Download (103kB)
[img] Text
bab 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (243kB)
[img] Text
bab 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (100kB)
[img] Text
bab 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (33kB)
[img] Text
daftar pustaka.pdf

Download (25kB)
[img] Text
lampiran.pdf

Download (602kB)
Official URL: http://eprints.umpo.ac.id

Abstract

Biomassa merupakan bahan alami yang biasanya dianggap sebagai limbah dan sering dimusnakan dengan cara dibakar. arang adalah hasil pembakaran bahan yang mengandung karbon yang terbentuk padat dan berpori. Briket arang adalah arang yang diolah lebih lanjut menjadi bentuk briket (penampilan dan kemasan yang menarik) yang digunakan untuk keperluan energi sehari-hari. Nilai kalor yang paling besar dan tinggi nilai kalornya terdapat pada briket asam dengan rata-rata 6971,866 kal/gram. Pada kadar abu terendah terdapat pada briket asam dengan kadar abu 0,41%. Pada kadar air nilai kadar air terendah terdapat pada briket asam dengan rata-rata 5,1795%. Kadar zat menguap yang paling rendah nilai zat yng menguap terdapat pada persamaan briket johar dengan rata-rata 21,718%. Pada berat jenis nilai berat jenis yang paling tinggi terdapat pada briket tempurung kelapa dengan nilai rata-rata 0,9868 gram. Kata Kunci :Biomassa, Arang, Briket Arang,Nilai Kalor.

Item Type: Thesis (Skripsi (S1))
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Depositing User: Editor FT
Date Deposited: 16 Apr 2019 07:25
Last Modified: 16 Apr 2019 07:25
URI: http://eprints.umpo.ac.id/id/eprint/4716

Actions (login required)

View Item View Item