PENGARUH POINT OF PURCHASE (POP) TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN (STUDI KASUS PADA HYPERMART PONOROGO CITY CENTER)

RINA, YULIANA (2019) PENGARUH POINT OF PURCHASE (POP) TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN (STUDI KASUS PADA HYPERMART PONOROGO CITY CENTER). Skripsi (S1) thesis, Universitas Muhammadiyah Ponorogo.

[img] Text
1. HALAMAN DEPAN.pdf

Download (764kB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (319kB)
[img] Text
BAB 2.pdf

Download (590kB)
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (449kB)
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (827kB)
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (327kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (223kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (3MB)
Official URL: http://eprints.umpo.ac.id

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui (1) Pengaruh display terhadap keputusan pembelian pada Hypermart Ponorogo City Center, (2) Pengaruh signage terhadap keputsan pembelian pada Hypermart Ponorogo City Center, (2) Pengaruh in – store media terhadap keputusan pembelian pada Hypermart Ponorogo City Center. Jenis penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif kuantitatif dengan teknik pengumpulan data berupa kuesioner. Populasi dalam penelitian ini adalah konsumen Hypermart Ponorogo Citi Center. Teknik pengambilan sampel pada penelitian ini menggunakan teknik accidental sampling, berdasarkan perhitungan yang diperoleh sampel penelitian sebanyak 80 responden. Teknik analisis yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian menemukan bahwa: (1) Display tidak berpengaruh terhadap keputusan pembelian dengan nilai regresi 0,407 dan tingkat signifikansinya 0,073. (2) Signage tidak berpengaruh terhadap keputusan pembelian dengan nilai regresi sebesar 0,041 dan tingkat signifikansinya 0,762. (3) In – store media berpengaruh positif terhadap keputusan pembelian dengan nilai regresi sebesar 0,510 dan tingkat signifikansinya sebesar 0,003. Persamaan regresi yang diperoleh adalah Y = 8.057 + 0.407X1+ 0.41X2 + 0.510X3 + e. Kata kunci: Point of Purchase (POP), Display, Signage, In– store media, Keputusan pembelian.

Item Type: Thesis (Skripsi (S1))
Subjects: H Social Sciences > HG Finance
Depositing User: Editor FE
Date Deposited: 15 May 2019 02:49
Last Modified: 15 May 2019 02:49
URI: http://eprints.umpo.ac.id/id/eprint/4866

Actions (login required)

View Item View Item