UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA DENGAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM POSING PADA POKOK BAHASAN LINGKARAN SISWA KELAS VIII H SMP NEGERI 3 PONOROGO TAHUN PELAJARAN 2012/2013

PUTRI , WIJAYANTI (2014) UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA DENGAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM POSING PADA POKOK BAHASAN LINGKARAN SISWA KELAS VIII H SMP NEGERI 3 PONOROGO TAHUN PELAJARAN 2012/2013. Artikel thesis, Universitas Muhammadiyah Ponorogo.

[img]
Preview
Text
Upaya Meningkatan Hasil Belajar Matematika Dengan Model Pembelajaran Problem Posing Pada Siswa Kelas VIII H SMP Negeri 3 Ponorogo Tahun Pelajaran 2012 2013.pdf

Download (180kB) | Preview
[img] Text
BAB I REVISI.docx
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (24kB)
[img] Text
BAB II REVISI.docx
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (211kB)
[img] Text
BAB III REVISI.docx
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (67kB)
[img] Text
BAB IV REVISI.docx
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (80kB)
[img] Text
BAB V REVISI.docx
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (23kB)
Official URL: http://lib.umpo.ac.id

Abstract

Wijayanti, Putri. 2013. Upaya Meningkatan Hasil Belajar Matematika Dengan Model Pembelajaran Problem Posing Pada Siswa Kelas VIII H SMP Negeri 3 Ponorogo Tahun Pelajaran 2012/2013. Skripsi, Program Studi Pendidikan Matematika. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Ponorogo. Pembimbing: Drs. Jumadi, M.Pd. Kata Kunci: Pembelajaran Problem Posing, aktivitas siswa, hasil belajar siswa. Rendahnya hasil belajar matematika siswa di SMP Negeri 3 Ponorogo disebabkan oleh kurangnya minat siswa dalam belajar matematika, siswa kurang berperan aktif dalam proses pembelajaran, serta tingkat pemahaman siswa terhadap materi pelajaran yang berbeda menyebabkan nilai yang diperoleh pun berbeda-beda. Beberapa hal itu menyebabkan beberapa siswa belum memenuhi Kreteria Ketuntasan Minimal (KKM) . Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1) Apakah hasil belajar matematika siswa kelas VIII H SMP 3 Negeri Ponorogo dapat meningkat melalui pembelajaran problem posing? (2) Apakah aktivitas belajar matematika siswa kelas VIII H SMP Negeri 3 Ponorogo dapat ditingkatkan melalui pembelajaran problem posing? (3) Apakah respon siswa kelas VIII H SMP Negeri 3 Ponorogo setelah diterapkan pembelajaran problem posing dalam pembelajaran matematika? Jenis penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Penelitian ini dilaksanakan dalam dua siklus. Pelaksanaan dalam tiap siklus terdiri dari empat tahapan tindakan, yaitu perencanaan, pelaksanaa, pengamatan, dan refleksi. Subjek penelitian adalah siswa kelas VIII H SMP Negeri 3 Ponorogo Tahun pelajaran 2012/2013 sebanyak 26 siswa,terdiri dari 14 siswa laki – laki dan 12 siswa perempuan. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah tes, observasi, dan angket. Dari penelitian yang telah dilakukan menunjukan adanya peningkatan hasil penelitian pada siklus I memperoleh persentase aktivitas siswa secara klasikal sebesar 64,29% dan persentase ketuntasan hasil belajar siswa secara klasikal sebesar 53,84% dengan nilai rata-rata siswa 73,30. Sedangkan pada siklus II persentase aktivitas siswa secara klasikal memperoleh 78,57% dan persentase ketuntasan hasil belajar siswa secara klasikal sebesar 73,07% dengan nilai rata-rata siswa 76,80.

Item Type: Thesis (Artikel)
Subjects: Q Science > QA Mathematics
Divisions: Departement of Teacher Training and Education > Department of Mathematics
Depositing User: Editor FKIP
Date Deposited: 26 Mar 2014 02:09
Last Modified: 28 Mar 2014 03:38
URI: http://eprints.umpo.ac.id/id/eprint/51

Actions (login required)

View Item View Item