ASUHAN KEPERAWATAN PADA ANAK R DENGAN KEJANG DEMAM DENGAN MASALAH KEPERAWATAN HIPERTERMI Di Ruang Delima RSUD Dr.Harjono Ponorogo

Pratiwi, Inggita Ningdar (2019) ASUHAN KEPERAWATAN PADA ANAK R DENGAN KEJANG DEMAM DENGAN MASALAH KEPERAWATAN HIPERTERMI Di Ruang Delima RSUD Dr.Harjono Ponorogo. Tugas Akhir (D3) thesis, Universitas Muhammadiyah Ponorogo.

[img] Text
halaman Depan.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (256kB)
[img] Text
BAB 2.pdf

Download (418kB)
[img] Text
BAB 3.pdf

Download (210kB)
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (347kB)
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (281kB)
[img] Text
BAB 6.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (249kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (246kB)
[img] Text
Lampiran .pdf

Download (3MB)

Abstract

Kejang demam adalah gangguan yang terjadi akibat peningkatan suhu tubuh pada anak yang mengakibatkan kejang. Akibatnya jika terjadi kejang secara berulang dan tidak ditangani secara benar dapat menyebabkan gangguan bertumbuhan pada anak. Tujuan dalam studi kasus ini adalah untuk mengetahui asuahan keperawatan pada anak kejang demam dengan masalah keperawatan hipertermi yang meliputi pengkajian, membuat diagnosa keperawatan, intervensi, implementasi dan evaluasi keperawatan. Asuhan Keperawatan pada anak kejang demam dengan masalah keperawatan dilakukan di RSUD Dr Harjono Ponorogo selama 4 hari perawatan pada bulan April 2019. Metode yang digunakan adalah proses keperawatan. Hasil pengkajian didapatkan bahwa anak memiliki riwayat kejang sebanyak 3 kali dengan riwayat kejang demam sebelumnya pada usia 10 bulan dan suhu tubuh anak yang naik turun. Tindakan keperawatan yang dilakukan untuk mengatasi masalah antara lain adalah pemberian kompres hangat, edukasi tentang penanganan demam dan mencegah kejang berulang serta tindakan kolaborasi dengan tim medis untuk pemberian obat antipiretik. Asuhan keperawatan ini diharapkan dapat dijadikan acuan untuk dapat merawat dan mencegah terjadinya kejang demam pada anak.

Item Type: Thesis (Tugas Akhir (D3))
Uncontrolled Keywords: Anak, Kejang Demam, Hipertermi
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Depositing User: Editor FIK
Date Deposited: 24 Jul 2020 02:31
Last Modified: 24 Jul 2020 02:40
URI: http://eprints.umpo.ac.id/id/eprint/5321

Actions (login required)

View Item View Item