ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN EFUSI PLEURA DENGAN MASALAH KEPERAWATAN KETIDAKEFEKTIFAN POLA NAPAS Di Ruang Asoka RSUD Dr.Harjono Ponorogo

Akbar, Muhammad Ilham (2019) ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN EFUSI PLEURA DENGAN MASALAH KEPERAWATAN KETIDAKEFEKTIFAN POLA NAPAS Di Ruang Asoka RSUD Dr.Harjono Ponorogo. Tugas Akhir (D3) thesis, Universitas Muhammadiyah Ponorogo.

[img] Text
1. Cover & Daftar isi-Copy.pdf

Download (1MB)
[img] Text
2. BAB 1-Copy.pdf

Download (184kB)
[img] Text
3. BAB 2-Copy.pdf

Download (321kB)
[img] Text
4. BAB 3-Copy.pdf

Download (181kB)
[img] Text
5. BAB 4-Copy.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (480kB)
[img] Text
6. BAB 5-Copy.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (127kB)
[img] Text
7. BAB 6-Copy.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (108kB)
[img] Text
8. DAFTAR PUSTAKA-Copy.pdf

Download (106kB)
[img] Text
9. Lampiran-Copy.pdf

Download (4MB)

Abstract

Efusi pleura menyebabkan terjadinya sesak napas yang membuat masalah keperawatan ketidakefektifan pola napas tidak efektif yang bersumber dari rongga pleura yang dipenuhi oleh cairan menumpuk. Tujuan studi kasus ini adalah untuk mengetahui asuhan keperawatan pada pasien efusi pleura meliputi pengjajian, diagnosa keperawatan, intervensi, implementasi dan evaluasi keperawatan. Asuhan Keperawatan pada Pasien efusi pleura di lakukan di ruang Asoka RSUD Dr. Harjono Ponorogo selama 4 hari mulai tanggal 15-18 Februari 2019 dengan menggunakan metode proses keperawatan. Hasil pengkajian diperoleh pasien mengalami peningkatan laju pernapasan. Hal ini karena penumpukan cairan di dalam rongga pleura dengan hasil foto thoraks hidropneumothorak dekstra. Hasil pengkajian didapatkan pasien Ny. T mengalami efusi pleura karena adanya cairan berlebih di dalam rongga pleura yang menyebabkan ketidakefektifan pola napas. Tindakan keperawatan yang dilakukan adalah dengan memposisikan pasien semifowler dan latihan napas dalam untuk memaksimalkan ventilasi serta meningkatkan pengiriman oksigen ke seluruh tubuh. Asuhan Keperawatan diharapkan mampu meningkatkan proses penyembuhan pada klien dengan cara posisi semi fowler dan latihan napas dalam.

Item Type: Thesis (Tugas Akhir (D3))
Uncontrolled Keywords: Pasien, Efusi pleura, Ketidakefektifan pola napas.
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Depositing User: Editor FIK
Date Deposited: 03 Aug 2020 03:55
Last Modified: 03 Aug 2020 03:55
URI: http://eprints.umpo.ac.id/id/eprint/5343

Actions (login required)

View Item View Item