PENGARUH MODAL, KEBUTUHAN PRIBADI, DAN PENDAPATANTERHADAP PENGELOLAAN KEUANGAN SEKTOR USAHA INFORMAL (Study empiris pedagang kaki lima yang terdaftar di perdakum Kabupaten Ponorogo)

Salasatun Qoiriah, Inna (2020) PENGARUH MODAL, KEBUTUHAN PRIBADI, DAN PENDAPATANTERHADAP PENGELOLAAN KEUANGAN SEKTOR USAHA INFORMAL (Study empiris pedagang kaki lima yang terdaftar di perdakum Kabupaten Ponorogo). Skripsi (S1) thesis, Universitas Muhammadiyah Ponorogo.

[img] Text
HALAMAN DEPAN INNA.pdf

Download (944kB)
[img] Text
BAB 1 INNA.pdf

Download (228kB)
[img] Text
BAB 2 INNA-.pdf

Download (303kB)
[img] Text
BAB 3 INNA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (525kB)
[img] Text
BAB 4 INNA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
BAB 5 INNA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (218kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA INNA.pdf

Download (431kB)
[img] Text
LAMPIRAN INNA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tentang bagaimana pengaruh modal, kebutuhan pribadi dan pendapatan terhadap pengelolaan keuangan pada sektor usaha informal, pada penelitian ini terfokus pada pedagang kaki lima yang berada di kawasan Kabupaten Ponorogo yang sudah terdaftar di PERDAKUM Ponorogo. Pengambilan data ini dilakukan dengan cara menyebarkan angket atau kuisoner dengan teknik pengambilannya dengan cara area sampling, dari penyebaran kuisoner terdapat 494 pedagang kaki lima yang tersebar di 11 titik yang ada dikawasan Kabupaten Ponorogo, yang menjadi sampel adalah 221 pelaku usaha dengan signifikansi 5% dari jumlah populasi.Dari hasil penelitian ini adalah bahwa setiap variabel dari modal, kebutuhan pribadi, dan pendapatan memiliki pengaruh terhadap pengelolaan keuangan, hal ini berarti bahwa jika semakin banyaknya modal maka semakin baik pengelolaan keuangan bagi pedagang kaki lima di Kabupaten Ponorogo, dan semakin banyaknya biaya untuk keperluan pribadi maka pelaku usaha akan cenderung semakin bijak dalam pengelolaan keuangan, sertasemakin banyakanya perolehan pendapatan maka semakin baik pula pengelolaan keuangan.

Item Type: Thesis (Skripsi (S1))
Uncontrolled Keywords: Modal, Kebutuhan pribadi, Pendapatan, dan Pengelolaan keuangan
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Depositing User: Library Umpo
Date Deposited: 11 Jan 2021 05:02
Last Modified: 11 Jan 2021 05:02
URI: http://eprints.umpo.ac.id/id/eprint/5720

Actions (login required)

View Item View Item