STUDI LITERATUR : ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN POST OPERASI MIOMA UTERI DENGAN MASALAH KEPERAWATAN NYERI AKUT

RAHAYU PUTRI, DIAN (2020) STUDI LITERATUR : ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN POST OPERASI MIOMA UTERI DENGAN MASALAH KEPERAWATAN NYERI AKUT. Tugas Akhir (D3) thesis, Universitas Muhammadiyah Ponorogo.

[img] Text
halam depan - daftar lampiran.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (226kB)
[img] Text
BAB 2.pdf

Download (713kB)
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (157kB)
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (239kB)
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (145kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (290kB)
[img] Text
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (9MB)

Abstract

Pengangkatan mioma uteri dilakukan dengan tindakan operasi yaitu miomektomi dengan diikuti histerektomi. Pada pasien post operasi mioma uteri akan muncul masalah keperawatan yaitu nyeri akut yang disebabkan oleh tindakan operasi. Asuhan keperawatan dengan tindakan teknik relaksasi yang tepat, akan mengurangi intensitas nyeri akut pada pasien post operasi mioma uteri. Penulisan ini bertujuan untuk menganalisis intervensi teknik relaksasi pada asuhan keperawatan pada pasien post operasi mioma uteri dengan masalah keperawatan nyeri akut. Metode dalam penulisan ini adalah metode studi literature asuhan keperawatan post operasi mioma uteri dengan masalah keperawatan nyeri akut dengan menggunakan data sekunder hasil jurnal. Hasil penelitian studi literatur didapatkan hasil probabilitas lebih kecil dari 0,05 berarti teknik relaksasi cukup efektifitas, tingkat keberhasilan pemberian teknik relaksasi dalam mengatasi masalah nyeri akut post operasi lebih efektif dengan hasil (53,3%) dan menunjukkan analisa data yang dilakukan adanya pengaruh teknik distraksi relaksasi terhadap penurunan intensitas nyeri post operasi sensasi beda mean pre test dan post test adalah 0.651 dengan nilai signifikasi p-value=0,000. Berdasarkan hasil penelitian didapatkan hasil akhir bahwa tindakan teknik relaksasi cukup efektif dalam penurunan nyeri post operasi.

Item Type: Thesis (Tugas Akhir (D3))
Uncontrolled Keywords: Post Operasi Mioma Uteri, Nyeri Akut, Teknik Relaksasi
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Faculty of Health Sciences > Departement of Nursing D3
Depositing User: Library Umpo
Date Deposited: 04 Mar 2021 07:04
Last Modified: 04 Mar 2021 07:04
URI: http://eprints.umpo.ac.id/id/eprint/6124

Actions (login required)

View Item View Item