Risandi, Irfan (2020) STUDI LITERATUR : ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN POST OPERASI HEMOROID DENGAN MASALAH DEFISIT PENGETAHUAN PERAWATAN LUKA. Tugas Akhir (D3) thesis, Universitas Muhammadiyah Ponorogo.
Text
HALAMAN DEPAN.pdf Download (1MB) |
|
Text
BAB 1.pdf Download (142kB) |
|
Text
BAB 2.pdf Download (275kB) |
|
Text
BAB 3.pdf Restricted to Registered users only Download (122kB) |
|
Text
BAB 4.pdf Restricted to Registered users only Download (147kB) |
|
Text
BAB 5.pdf Restricted to Registered users only Download (121kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (76kB) |
|
Text
LAMPIRAN.pdf Restricted to Registered users only Download (6MB) |
Abstract
Hemoroid atau yang sering di kenal dengan penyakit ambeien merupakan penyakit yang sering dijumpai di masyarakat umum dan telah ada sejak jaman dahulu. Tujuan dalam studi literature ini adalah untuk menganalisis pengaruh intervensi pemberian edukasi kesehatan dalam asuhan keperawatan pada pasien Post Operasi Hemoroid yang mengalami masalah defisit pengetahuan perawatan luka. Metode yang digunakan adalah penelitian yang dilakukan hanya berdasarkan atas karya tertulis, termasuk hasil penelitian baik yang telah maupun belum dipublikasikan. Hasil studi literature didapatkan bahwa penelitian yang dilakukan menunjukan gambaran pasien yang sebelum dilakukan pelatihan kesehatan atau pendidikan kesehatan dengan yang sudah dilakukan pendidikan kesehatan menunjukan perbedaan yang signifikan. Dari hasil penelitian dari jurnal yang dipilih dapat disimpulkan sebagian besar tingkat pengetahuan responden sesudah diberikan pendidikan kesehatan lebih tinggi dibandingkan tingkat pengetahuan responden sebelum diberikan pendidikan kesehatan. Studi literature ini diharapkan mampu memberikan motivasi dan pengetahuan dalam upaya peningkatan pengetahuan khususnya pada pasien post operasi hemoroid untuk mencegah komplikasi yang tidak diinginkan
Item Type: | Thesis (Tugas Akhir (D3)) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Edukasi Kesehatan, Hemoroid, Defisit Pengetahuan v |
Subjects: | R Medicine > RT Nursing |
Divisions: | Faculty of Health Sciences > Departement of Nursing D3 |
Depositing User: | Library Umpo |
Date Deposited: | 05 Mar 2021 03:37 |
Last Modified: | 05 Mar 2021 03:37 |
URI: | http://eprints.umpo.ac.id/id/eprint/6150 |
Actions (login required)
View Item |