PERANCANGAN SISTEM PENGAJUAN PENCAIRAN DANA PERJALANAN DINAS BAGI DRIVER PADA SEKRETARIAT DAERAH KABUPATEN PONOROGO

Hendi Saputra, Yohan (2020) PERANCANGAN SISTEM PENGAJUAN PENCAIRAN DANA PERJALANAN DINAS BAGI DRIVER PADA SEKRETARIAT DAERAH KABUPATEN PONOROGO. Skripsi (S1) thesis, Universitas Muhammadiyah Ponorogo.

[img] Text
Halaman Depan.pdf

Download (542kB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (64kB)
[img] Text
BAB 2.pdf

Download (209kB)
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (300kB)
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (275kB)
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (54kB)
[img] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (160kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (115kB)

Abstract

Perjalanan dinas yang dilakukan oleh pejabat negara di Kab. Ponorogo bupati, wakil bupati, ketua PKK, wakil ketua PKK, sekretaris daerah, ketua dharmawanita, staff ahli dan asisten. Terdapat total 10 driver utama dan 3 driver cadangan yang selalu siap mengantarkan pejabat untuk melakukan perjalanan dinas ke luar kota, setiap driver tetap bertanggung jawab pada satu pejabat daerah. Namun permasalahannya ialah setiap melakukan perjalanan dinas ke suatu daerah tertentu selalu menggunakaan uang driver terlebih dahulu untuk menutup biaya transportasi berupa biaya bahan bakar kendaraan, biaya masuk gerbang tol dan biaya parkir. Terkadang terjadi perjalanan dinas dua sampai tiga kali dalam sebulan, dana pada perjalanan dinas yang satu belum berhasil dicairkan oleh bagian keuangan namun sudah dilakukan lagi perjalanan dinas berikutnya. tentu lambatnya proses dan prosedur pengajuan pencairan dana perjalanan dinas terkadang memberatkan driver. Peneliti kemudian emmbangun sistem pengajuan pencairan dana perjalanan dinas bagi driver pada sekretariat Kabupaten Ponorogo menggunakan bahasa pemrograman PHP dan database MySQL guna mempersingkat waktu dalam proses dan proseddur pencairan dana perjalanan dinas yang sebelumnya dilakukan secara manual. Jasil dari penelitian ini yaitu sistem yang dibangun dapat berjalan dengan baik.

Item Type: Thesis (Skripsi (S1))
Uncontrolled Keywords: Perjalanan Dinas, Pengajuan Dana, Driver, WEB, waterfall
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Faculty of Engineering > Department of Informatic Engineering
Depositing User: Library Umpo
Date Deposited: 25 Mar 2021 03:30
Last Modified: 25 Mar 2021 03:30
URI: http://eprints.umpo.ac.id/id/eprint/6328

Actions (login required)

View Item View Item