ANALISA UJI KEKERASAN CAMPURAN SERBUK KAYU JATI DENGAN SAMPAH PLASTIK JENIS PET (POLYETHYLENE TEREPHTALATE)

Bagus Priyambodo, Agil (2021) ANALISA UJI KEKERASAN CAMPURAN SERBUK KAYU JATI DENGAN SAMPAH PLASTIK JENIS PET (POLYETHYLENE TEREPHTALATE). Skripsi (S1) thesis, Universitas Muhammadiyah Ponorogo.

[img] Text
HALAMAN DEPAN.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (56kB)
[img] Text
BAB 2.pdf

Download (640kB)
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (542kB)
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (781kB)
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (225kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (247kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (629kB)

Abstract

Pencemaran lingkungan yang ditimbulkan dari sampah plastik dan serbuk kayu merupakan masalah yang terus dihadapi manusia sampai sekarang ini. Maka dari itu, salah satu upaya yang dapat dilakukan untuk mengurangi limbah tersebut yaitu memanfaatkannya kembali sebagai bahan ataupun latar belakang dari penelitian ini dengan tujuan membuatnya menjadi material paduan dan menguji kekerasan dari hasil campuran kedua bahan tersebut. Penelitian ini dibagi menjadi dua tahap yaitu proses membuat spesimen dan pengujian spesimen. Bahan yang digunakan adalah limbah plastik jenis Polyethylene Terephtalate dan Serbuk Kayu Jati dengan range presentase PET 50%-80% dan Serbuk kayu 15%-40%. Presentase tersebut berguna untuk acuan pembuatan spesimen. Setelah itu dilakukan pengujian kekerasan Rockwell dan didapatkan nilai kekerasan tertinggi 66,8 HRC dan nilai kekerasan terendah pada nilai 14,7 HRC.

Item Type: Thesis (Skripsi (S1))
Uncontrolled Keywords: Plastik PET, Serbuk Kayu, Uji kekerasan Rockwell
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Divisions: Faculty of Engineering > Department of Machine Engineering
Depositing User: Library Umpo
Date Deposited: 22 Jun 2021 06:58
Last Modified: 22 Jun 2021 06:58
URI: http://eprints.umpo.ac.id/id/eprint/6554

Actions (login required)

View Item View Item