HUBUNGAN KEAKTIFAN DALAM POSYANDU LANSIA DENGAN KUALITAS HIDUP LANSIA DI POSYANDU KRAJAN 1 DAN 2 DESA JENANGAN KECAMATAN JENANGAN KABUPATEN PONOROGO

Sari, Nawang (2021) HUBUNGAN KEAKTIFAN DALAM POSYANDU LANSIA DENGAN KUALITAS HIDUP LANSIA DI POSYANDU KRAJAN 1 DAN 2 DESA JENANGAN KECAMATAN JENANGAN KABUPATEN PONOROGO. Skripsi (S1) thesis, Universitas Muhammadiyah Ponorogo.

[img] Text (surat persetujuan unggah karya ilmiah)
surat persetujuan unggah karya ilmiah.pdf

Download (102kB)
[img] Text (halaman depan)
HALAMAN DEPAN.pdf

Download (714kB)
[img] Text (Bab I)
BAB 1.pdf

Download (393kB)
[img] Text (Bab II)
BAB 2.pdf

Download (483kB)
[img] Text (Bab III)
BAB 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (360kB)
[img] Text (Bab IV)
BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (492kB)
[img] Text (Bab V)
BAB 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (464kB)
[img] Text (Bab VI)
BAB 6.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (359kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (304kB)
[img] Text (lampiran)
LAMPIRAN.pdf

Download (1MB)

Abstract

Lanjut usia merupakan tahap akhir perkembangan pada alur kehidupan manusia yang berisiko pada kesehatannya. Kualitas hidup lansia yang optimal adalah kondisi fungsional yang maksimum, salah satu upaya peningkatan kualitas hidup pada lansia turut serta dalam kegiatan posyandu lansia. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis hubungan keaktifan dalam posyandu lansia dengan kualitas hidup lansia. Desain penelitian ini menggunakan studi kolerasi. Populasi dalam penelitian ini adalah lansia yang terdaftar dalam posyandu lansia di posyandu Krajan 1 dan 2 desa Jenangan Kecamatan Jenangan Kabupaten Ponorogo yang berjumlah 40 responden. Tehnik pengambilan sampel menggunakan total sampling dengan besar sampel sebanyak 40 responden. Pengumpulan data menggunakan data kegiatan dan kehadiran posyandu lansia dan kuesioner kualitas hidup (WHOQOL-BREF). Data dianalisis menggunakan uji Chi-Square Hasil penelitian didapatkan mayoritas responden aktif dalam kegiatan posyandu lansia 25 responden atau 62,5% dan kualitas hidup cukup sebanyak 21 responden atau 47,5%. Dari penelitian didapatkan nilai signifikasi 0,165 (α >0,05) sehingga dapat disimpulkan bahwa H0 diterima, tidak ada hubungan antara variabel (keaktifan dalam posyandu lansia) dengan (kualitas hidup lansia) pada penelitian di Posyandu Krajan 1 dan 2 desa Jenangan Kecamatan Jenangan Kabupaten Ponorogo. Diperlukan keaktifan dalam kegiatan posyandu lansia guna meminimalkan permasalahan kesehatan pada lansia akibat proses degeneratif, sehingga dengan aktif mengikuti kegiatan posyandu lansia bisa meningkatkan kualitas kesehatan pada lansia sehingga berimbas pada peningkatan kualitas hidup pada lansia

Item Type: Thesis (Skripsi (S1))
Uncontrolled Keywords: Lansia, Keaktifan Posyandu, Kualitas Hidup
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Faculty of Health Sciences > Departement of Nursing S1
Depositing User: fik . userfik
Date Deposited: 14 Sep 2021 01:09
Last Modified: 04 Nov 2021 04:31
URI: http://eprints.umpo.ac.id/id/eprint/7890

Actions (login required)

View Item View Item