ANALISIS FAKTOR - FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN MENJADI NASABAH PENABUNG DI BANK ABC PONOROGO

KAMTI, KAMTI (2014) ANALISIS FAKTOR - FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN MENJADI NASABAH PENABUNG DI BANK ABC PONOROGO. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Ponorogo.

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (228kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (229kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (249kB) | Preview
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (340kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (445kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (443kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (150kB)
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (237kB) | Preview
Official URL: http://lib.umpo.ac.id

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah 1) Mengetahui seberapa besar pengaruh variabel fisik gedung (X1) terhadap keputusan nasabah menabung di Bank ABC; 2) Mengetahui seberapa besar pengaruh pelayanan (X2) terhadap keputusan nasabah menabung di Bank ABC; 3) Mengetahui seberapa besar pengaruh teknologi (X3) terhadap keputusan nasabah menabung di Bank ABC; 4) Mengetahui seberapa besar pengaruh promosi (X4) terhadap keputusan nasabah menabung di Bank ABC; 5) Mengetahui seberapa besar pengaruh lokasi (X5) terhadap keputusan nasabah menabung di Bank ABC. Hasil penelitian diperoleh kesimpulan bahwa variabel fisik gedung (X1) mempunyai pengaruhsebesar 22% terhadap keputusan nasabah penabung di Bank ABC; Variabel pelayanan (X2) tidak mempunyai pengaruh terhadap keputusan nasabah penabung di Bank ABC; Variabel teknologi (X3) mempunyai pengaruh sebesar 45% terhadap keputusan nasabah penabung di Bank ABC; Variabel promosi (X4) mempunyai pengaruh sebesar 20% terhadap keputusan nasabah penabung di Bank ABC; Variabel lokasi (X5) tidak mempunyai pengaruh terhadap keputusan nasabah penabung di Bank ABC. Dan variabel fisik gedung (X1), variabel teknologi (X3), promosi (X4), secara parsial mempunyai pengaruh signifikan terhadap keputusan menjadi nasabah penabung di Bank ABC diatas 10 %. Dan variabel pelayanan (X2), variabel lokasi (X5), secara parsial tidak mempunyai pengaruh signifikan terhadap keputusan menjadi nasabah penabung di Bank ABC. Jika di uji secara keseluruhan fisik gedung (X1), variabel pelayanan (X2), teknologi (X3), promosi (X4), variabel lokasi (X5) mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap keputusan menjadi nasabah penabung di Bank ABC (Y) sebesar 73%. Kata kunci : Fisik gedung, Pelayanan, Teknologi, Promosi, Lokasi

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Faculty of Economic > Department of Economics and Development Studies
Depositing User: Editor FE
Date Deposited: 23 Jan 2015 03:06
Last Modified: 03 Feb 2015 06:24
URI: http://eprints.umpo.ac.id/id/eprint/801

Actions (login required)

View Item View Item