PENGARUH DISIPLIN, PELATIHAN KERJA DAN GAYA KEPEMIMPINAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN HOTEL MAESA PONOROGO

Abdul Basar, Toni (2021) PENGARUH DISIPLIN, PELATIHAN KERJA DAN GAYA KEPEMIMPINAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN HOTEL MAESA PONOROGO. Skripsi (S1) thesis, Universitas Muhammadiyah Ponorogo.

[img] Text
Formulir Pernyataan Unggah Karya Ilmiah.pdf

Download (199kB)
[img] Text
HALAMAN DEPAN.pdf

Download (886kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (236kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (391kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (396kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (549kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (138kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (143kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Disiplin, Pelatihan Kerja dan Gaya Kepemimpinan terhadap Kinerja Karyawan Hotel Maesa Ponorogo. Penelitian ini merupakan penelitian kuantiatif. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh karyawan Hotel Maesa ponorogo sejumlah 35 orang. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan total sampling dengan jumlah responden 35 orang. Pengambilan datanya dengan cara penyebaran kuisioner. Tahapan pengujian yang digunakan dalam penelitian ini melipui uji instrument, uji asumsi klasik, uji analisis regresi linier berganda, uji analisis koefisien determinasi dan uji hipotesis. Hasil penelitian menunjukan bahwa variabel disiplin kerja mempunyai nilai t hitung lebih besar dari t tabel (2,301 > 2,039) sehingga berpengaruh terhadap kinerja karyawan, Variabel pelatihan kerja mempunyai nilai t hitung lebih besar dari t tabel (2,953 > 2,039) sehingga berpengaruh terhadap kinerja karyawan, sedangkan variabel gaya kepemimpinan mempunyai nilai t hitung lebih kecil dari t tabel (-0,723 < 2,039) sehingga tidak berpengaruh terhadap kinerja karyawan. Hasil uji F variabel disiplin, pelatihan kerja dan gaya kepemimpinan secara bersama-sama berpengaruh terhadap kinerja karyawan.

Item Type: Thesis (Skripsi (S1))
Uncontrolled Keywords: Disiplin kerja, Pelatihan Kerja, Gaya Kepemimpinan dan kinerja Karyawan
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Faculty of Economic > Department of Management
Depositing User: Library Umpo
Date Deposited: 30 Nov 2021 06:34
Last Modified: 30 Nov 2021 06:34
URI: http://eprints.umpo.ac.id/id/eprint/8482

Actions (login required)

View Item View Item