PENGARUH PROGRAM KEMITRAAN BINA LINGKUNGAN PT INKA DALAM MENGEMBANGKAN USAHA MIKRO KECIL MENENGAH DI KARISIDENAN MADIUN



Ciptaningtya, Dwi Inny (2022) PENGARUH PROGRAM KEMITRAAN BINA LINGKUNGAN PT INKA DALAM MENGEMBANGKAN USAHA MIKRO KECIL MENENGAH DI KARISIDENAN MADIUN. Skripsi (S1) thesis, Universitas Muhammadiyah Ponorogo.

[thumbnail of Surat Persetuan Unggah Karya Ilmiah] Text (Surat Persetuan Unggah Karya Ilmiah)
persetujuankarya ilmiah.pdf

Download (130kB)
[thumbnail of HALAMAN DEPAN] Text (HALAMAN DEPAN)
HALAMAN DEPAN.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of BAB I] Text (BAB I)
BAB 1.pdf

Download (484kB)
[thumbnail of BAB II] Text (BAB II)
BAB 2.pdf

Download (505kB)
[thumbnail of BAB III] Text (BAB III)
BAB 3.pdf

Download (463kB)
[thumbnail of BAB IV] Text (BAB IV)
BAB 4.pdf

Download (876kB)
[thumbnail of BAB V] Text (BAB V)
BAB 5.pdf

Download (353kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA] Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (300kB)
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf

Download (4MB)
[thumbnail of SKRIPSI FULL TEXT] Text (SKRIPSI FULL TEXT)
SKRIPSI_INNY DWI CIPTANINGTYA_EKONOMI PEMBANGUNAN.pdf

Download (6MB)

Abstract

Penelitian ini berjudul pengaruh program kemitraan bina lingkungan PT INKA dalam mengembangkan usaha mikro kecil menengah di Karisidenan Madiun. Kemitraan usaha merupakan kerja sama antara dua pihak dengan hak dan kewajiban yang setara dan saling menguntungkan. Tujuan penelitian ini 1) Untuk mengetahui pengaruh pelatihan dan pembinaan program kemitraan bina lingkungan PT. INKA dalam mengembangkan usaha mikro kecil menegah di Karisidenan Madiun. 2). Mengetahui pengaruh pinjaman modal program kemitraan bina lingkungan PT. INKA dalam mengembangkan usaha mikro kecil menengah di Karisidenan Madiun. 3). Mengetahui pengaruh bantuan program kemitraan bina lingkungan PT. INKA dalam mengembangkan usaha mikro kecil menengah di Karisidenan Madiun. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif. Populasi dan sampel dari penelitian ini berjumlah 41 maka teknik pengambilan data menggunakan metode total sampling. Hasil penelitian diketahui bahwa terdapat pengaruh yang signifikan antara variabel pelatihan dan pembinaan sebesar 0,485, pinjaman modal sebesar 0,500, dan bantuan sebesar 0,374 terhadap pengembangkan UMKM.

Item Type: Thesis (Skripsi (S1))
Uncontrolled Keywords: Program kemitraan, UMKM, PT INKA
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Faculty of Economic
Depositing User: fe . userfe
Date Deposited: 09 Feb 2022 01:31
Last Modified: 09 Feb 2022 01:31
URI: https://eprints.umpo.ac.id/id/eprint/8614

Actions (login required)

View Item View Item