Aplikasi Informasi Penjualan Barang dengan Algoritma Apriori

Aminuddin, Wildan Muhammad, Buntoro, Ghulam Asrofi and Masykur, Fauzan (2022) Aplikasi Informasi Penjualan Barang dengan Algoritma Apriori. INSYST: Journal of Intelligent System and Computation, 4 (1). pp. 22-31. ISSN p-ISSN: 2621-9220 | e-ISSN: 2722-1962

[img] Text
6. Aplikasi Informasi Penjualan Barang dengan Algoritma Apriori.pdf

Download (1MB)
[img] Text
6. Cek Plagiasi_Aplikasi Informasi Penjualan Barang dengan Algoritma Apriori.pdf

Download (2MB)
Official URL: https://jurnal.stts.edu/index.php/INSYST/article/v...

Abstract

Saat ini banyak perusahaan yang bergerak di bidang ritel yang berkembang pesat khususnya minimarket waralaba, yang di mana sebelumnya hanya ada supermarket yang menyediakan kelengkapan kebutuhan konsumen. Namun dengan berkembangnya jaman hampir di setiap pinggir jalan perkotaan atau pusat keramaian terdapat perusahaan minimarket yang dapat memudahkan konsumen untuk berbelanja kebutuhan, tanpa harus jauh-jauh ke supermarket yang hanya terdapat di beberapa tempat saja. penjualan yang di mana data tersebut kurang di manfaatkan dan diolah hanya sebagai arsip buku pemasukan dan pengeluaran (buku besar), namun dapat juga di manfaatkan sebagai pengoptimalan stok barang dan juga sebagai perencanaan kegiatan promosi penjualan, Dengan memanfaatkan data transaksi pembeli tersebut dapat menjadi acuan untuk mengoptimalkan peserdiaan stok barang dan merancang kegiatan promosi, adapun perumusan masalahnya adalah sebagai berikut, penulis melakukan rancang bangun data mining yang berfungsi sebagai penentu asosiasi yang berguna untuk, acuan peserdian stok barang dan rekomendasi kegiatan promosi yang menggunakan algoritma apriori berbasis web dibintang swalayan slahung. Tujuan akhir dari penelitian ini yaitu menentukan data asosiasi atau yang biasa di sebut kombinasi yang berguna sebagai acuan pengoptimalan peserdiaan stok barang dan rekomendasi kegiatan promosi di bintang swalayan slahung menggunakan algoritma apriori.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Bintang Swalayan Slahung, Algoritma Apriori, Asosiasi, Persediaan Stok Barang, Aplikasi
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Faculty of Engineering > Department of Informatic Engineering
Depositing User: Library Umpo
Date Deposited: 13 Feb 2023 06:22
Last Modified: 13 Feb 2023 06:22
URI: http://eprints.umpo.ac.id/id/eprint/10836

Actions (login required)

View Item View Item