Hubungan Pola Makan dengan Kadar Asam Urat pada Remaja di Prodi Akuntansi Universitas Muhammadiyah Ponorogo

Rosalina, Chiara (2023) Hubungan Pola Makan dengan Kadar Asam Urat pada Remaja di Prodi Akuntansi Universitas Muhammadiyah Ponorogo. Skripsi (S1) thesis, Universitas Muhammadiyah Ponorogo.

[img] Text (SURAT PERNYATAAN UNGGAH KARYA ILMIAH)
WhatsApp Image 2023-09-04 at 16.05.50.pdf

Download (234kB)
[img] Text
HALAMAN DEPAN.pdf

Download (3MB)
[img] Text (BAB 1)
BAB 1.pdf

Download (161kB)
[img] Text (BAB 2)
BAB 2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (318kB)
[img] Text (BAB 3)
BAB 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (132kB)
[img] Text (BAB 4)
BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (314kB)
[img] Text (BAB 5)
BAB 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (206kB)
[img] Text (BAB 6)
BAB 6.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (72kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (207kB)
[img] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[img] Text (FULL DRAFT)
FULL DRAFT CHIARA R.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Pola hidup sehat sangat mempengaruhi kesehatan tubuh kita. Salah satu pola hidup sehat yaitu dengan pola makan yang sehat. Pravelensi penyakit asam urat di Indonesia semakin mengalami peningkatan berdasarkan Riskesdas 2018 didapatkan persentase sebesar 7,3%. Jawa Timur dengan presentase 6,72% dari penduduk diatas usia 15 tahun. Asam urat pada remaja disebabkan oleh faktor yang sedikit berbeda dari orang dewasa dimana asam urat pada penderita muda kemungkinan besar disebabkan oleh diet yang buruk atau pola makan yang buruk. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan pola makan dengan kadar asam urat pada remaja di Prodi Akuntansi Universitas Muhammadiyah Ponorogo. Penelitian ini menggunakan desain cross-sectional. Populasi dari Prodi Akuntansi Universitas Muhammadiyah Ponorogo sebesar 60 mahasiswa dengan sampel 40 mahasiswa. Variabel independen pola makan dengan instrumen penelitian berupa kuesioner dan variabel dependen kadar asam urat dengan instrumen uric acidmeter. Analisis data dilakukan dengan uji chi-square. Hasil penelitian dari 40 responden diketahui bahwa pada kategori pola makan, sebesar 60,0% responden memiliki pola makan yang baik sebesar 24 mahasiswa sedangkan 40,0% responden memiliki pola makan sebesar 16 mahasiswa. Pada kategori kadar asam urat, sebesar 67,5% termasuk dalam kategori normal sebesar 27 mahasiswa sedangkan 32,5% responden termasuk dalam kategori asam urat tinggi dengan prevalensi 13 mahasiswa. Berdasarkan chi-square test diperoleh pvalue yaitu 0,002 < 0,05 sehingga H0 ditolak yaitu ada hubungan antara pola makan dengan kadar asam urat pada remaja di Prodi Akuntansi Universitas Muhammadiyah Ponorogo. Dari penelitian ini diharapkan bagi remaja untuk memperbaiki dan menjaga polam makan, mengkonsumsi makanan yang rendah purin sehingga terhindar dari penyakit asam urat.

Item Type: Thesis (Skripsi (S1))
Uncontrolled Keywords: Pola Makan, Asam Urat, Remaja
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Faculty of Health Sciences > Departement of Nursing S1
Depositing User: fik . userfik
Date Deposited: 05 Sep 2023 08:24
Last Modified: 05 Sep 2023 08:24
URI: http://eprints.umpo.ac.id/id/eprint/12356

Actions (login required)

View Item View Item