PERSEPSI REMAJA PUTRI ANAK TKI TENTANG PERUBAHAN FISIK PADA MASA PUBERTAS Di SMPN 2 Sukorejo Desa Prajegan Kecamatan Sukorejo Kabupaten Ponorogo

FENTIANA DEVI, RICA (2015) PERSEPSI REMAJA PUTRI ANAK TKI TENTANG PERUBAHAN FISIK PADA MASA PUBERTAS Di SMPN 2 Sukorejo Desa Prajegan Kecamatan Sukorejo Kabupaten Ponorogo. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Ponorogo.

[img]
Preview
Text
Halaman Depan.pdf

Download (134kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB 1.pdf

Download (24kB) | Preview
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (74kB)
[img] Text
4.BAB 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (51kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (58kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (14kB)
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (16kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Lampiran.pdf

Download (749kB) | Preview
Official URL: http://library.umpo.ac.id

Abstract

Masih rendahnya tingkat pemahaman masyarakat tentang pentingnya pemberian informasi mengenai perubahan fisik remaja putri pada masa pubertas yang berkaitan dengan kesehatan reproduksi remaja putri, oleh sebab itu pemberian pengetahuan tentang perubahan fisik remaja putri pubertas bisa diberikan sejak dini sampai usia remaja untuk mengatasi masalah pubertas. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui persepsi remaja putri anakTKI tentang perubahan fisik pada masa pubertas di SMPN 2 Sukorejo. Metode penelitian ini adalah Observasional Deskriptif dengan populasi sebanyak 30 siswi SMP Negeri 2 Sukorejo Kecamatan Sukorejo Kabupaten Ponorogo. Sampel yang diambil adalah 30 responden.Teknik sampling yang digunakan adalah total sampling, sedangkan instrumen penelitian ini adalah kuisioner. Ujianalisis yang digunakan adalah skor T. Dari hasil penelitian ini ditemukan bahwa dari 30 responden persepsi remaja putri anak TKI tentang perubahan fisik pada masa pubertas setengahnya sebanyak 15 responden (50%) mempunyai persepsi positif dan setengahnya sebanyak 15 responden (50%) mempunyai persepsi negatif. Penelitian ini direkomendasikan untuk peneliti selanjutnya dapat mengembangkan atau menindak lanjuti hasil penelitian tentang hubungan persepsi remaja putri anak TKI terhadap perubahan fisik pada masa pubertas ini dengan melakukan observasi secara langsung sehingga hasil penelitian lebih akurat lagi. Kata kunci: Perubahan Fisik, Masa Pubertas, Remaja putri, TKI

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: R Medicine > RG Midwifery
Divisions: Faculty of Health Sciences > Department of Midwifery
Depositing User: Editor FIK
Date Deposited: 11 Dec 2015 03:24
Last Modified: 11 Dec 2015 03:24
URI: http://eprints.umpo.ac.id/id/eprint/1622

Actions (login required)

View Item View Item