EVALUASI CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY PADA BUMN MELALUI PROGRAM KEMITRAAN DAN BINA LINGKUNGAN PADA PT INDUSTRI KERETA API MADIUN

NURSHOLIHAH, IKA (2017) EVALUASI CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY PADA BUMN MELALUI PROGRAM KEMITRAAN DAN BINA LINGKUNGAN PADA PT INDUSTRI KERETA API MADIUN. Skripsi thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO.

[img]
Preview
Text
HALAMAN DEPAN.pdf

Download (951kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (258kB) | Preview
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (500kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (232kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (131kB)
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (99kB) | Preview
[img]
Preview
Text
LAMPIRAN.pdf

Download (1MB) | Preview
Official URL: http://eprints.umpo.ac.id

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pelaksanaan Program Kemitraan dan Bina Lingkungan (PKBL) pada PT Industri Kereta Api (Persero) Madiun mulai dari perencanaan hingga evaluasi. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif dengan pengumpulan data menggunakan dokumentasi dan wawancara dengan informan kunci dari internal PT INKA dan masyarakat sebagai penerima program PKBL PT INKA. Temuan penelitian ini menunjukkan bahwa Program Kemitraan dan Bina Lingkungan pada PT INKA telah melalui keseluruhan tahapan perencanaan, implementasi hingga evaluasi. PKBL PT INKA diketahui telah memenuhi 3 aspek utama dalam upaya menjaga sustainibility perusahaan yakni aspek 3P (Profit, People, dan Planet) atau sering dikenal dengan Triple Bottom Line. Kendala yang dihadapi dalam pelaksanaan Program Kemitraan seperti terlambatnya angsuran hutang mitra binaan, minimnya pengiklanan terkait program, serta kurang dipahaminya sistem pelaksanaan Program Kemitraan. Program Bina Lingkungan, didapati belum memenuhi keseluruhan bentuk penyaluran dana sesuai Permen serta evaluasi yang belum merata. Terlepas dari kendala tersebut, Program Kemitraan dan Bina Lingkungan PT INKA telah mendapat respon positif dari masyarakat melalui kesediaan untuk memberikan dukungan penuh dan pembelaan apabila perusahaan mengalami masalah dikemudian hari. Kata Kunci: Evaluasi Corporate Social Responsibility, Program Kemitraan dan Bina Lingkungan, Konsep Triple Bottom Line

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: H Social Sciences > HE Transportation and Communications
Divisions: Faculty of Social Science and Political Science > Department of Communication Science
Depositing User: Editor FISIP
Date Deposited: 03 Oct 2017 02:14
Last Modified: 03 Oct 2017 02:14
URI: http://eprints.umpo.ac.id/id/eprint/3559

Actions (login required)

View Item View Item