STUDI LITERATUR: TERAPI AKTIFITAS KELOMPOK PADA PENDERITA SKIZOFRENIA DENGAN MASALAH GANGGUAN PERSEPSI SENSORI HALUSINASI PENGLIHATAN

Ayu Handayani, Fitri (2021) STUDI LITERATUR: TERAPI AKTIFITAS KELOMPOK PADA PENDERITA SKIZOFRENIA DENGAN MASALAH GANGGUAN PERSEPSI SENSORI HALUSINASI PENGLIHATAN. Tugas Akhir (D3) thesis, Universitas Muhammadiyah Ponorogo.

[img] Text (SURAT PERSETUJUAN UNGGAH)
SURAT PERSETUJUAN UNGGAH KARYA ILMIAH.pdf

Download (182kB)
[img] Text (HALAMAN DEPAN)
HALAMAN DEPAN (1).pdf

Download (773kB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (325kB)
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf

Download (812kB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (304kB)
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (333kB)
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (304kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (193kB)
[img] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf

Download (552kB)

Abstract

Jenis dan karakteristik gangguan jiwa sangat beragam, satu di antaranya yang sering di rawat adalah skizofrenia. Diperkirakan lebih dari 70% pasien skizofrenia mengalami halusinasi. Untuk memperkecil dampak yang di timbulakan halusinasi di butuhkan penanganan yang tepat, terapi aktifitas kelompok adalah salah satu terapi modalitas yang merupakan upaya untuk memfasilitasi perawat atau psikoterapis terhadap sejumlah pasien pada waktu yang sama, Menurut Teori Purwaningsih dan Karlina (2010), terapi aktifitas kelompok memberikan hasil yang lebih besar terhadap penambahan perilaku klien, meningkatkan perilaku adaptif dan mengurangi perilaku malaadaptif, selain itu menurut teori (Yusuf, dkk, 2015) penggunaan kelompok dalam praktik keperawatan jiwa memberikan dampak positif dalam upaya pencegahan, pengobatan atau terapi serta pemulihan Kesehatan jiwa. Selain itu,dinamika kelompok tersebut membantu pasien meningkatkan perilaku adaptif dan mengurangi perilaku maladaptif. Tujuan : untuk mengetahui pengaruh Terapi Aktifitas Kelompok (TAK) terhadap penurunan tingkat halusinasi pada pasien skizofrenia. Penelitian ini di lakukan menggunakan literatur review. Penelusuran artikel di lakukan menggunakan beberapa search angine, berupa Goggle Scholar, Pubmed, dan Ebsco. Dalam penelusuran artikel ini di gunakan batasan tahun yaitu mulai dari tahun 2015 - 2020, dan menghasilkan 17 temuan artikel. Lalu di lakukan penyeleksian dan di dapatkan 5 artikel. Setelah artikel di dapatkan, di lakukan critical appraisal pada ke lima artikel tersebut menggunakan instrumen Joanna Briggs institude (JBI). Hasil :Terapi Aktifitas Kelompok memberikan pengaruh yang signefikan dalam mengontrol beberapa penyakit mental seperti halusinasi, skizofrenia, delusi dan depresi. Intervensi terapi aktifitas kelompok (TAK) dapat mengontrol halusinasi dan menurunkan halusinasi pada penderita skizofrenia secara segnifika Kata kunci : Skizofrenia, Terapi Aktifitas Kelompok, Halusinasi.

Item Type: Thesis (Tugas Akhir (D3))
Uncontrolled Keywords: Skizofrenia, Terapi Aktifitas Kelompok, Halusinasi.
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Faculty of Health Sciences > Departement of Nursing D3
Depositing User: fik . userfik
Date Deposited: 12 Oct 2021 01:33
Last Modified: 16 Nov 2021 02:36
URI: http://eprints.umpo.ac.id/id/eprint/8355

Actions (login required)

View Item View Item