HUBUNGAN MODEL PEMBELAJARAN COOPERATIVE INTEGRATED READING AND COMPOSITION (CIRC) TERHADAP MOTIVASI BELAJAR & KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH

Karunia Rufaidah, Fika and Ekayanti, Arta (2021) HUBUNGAN MODEL PEMBELAJARAN COOPERATIVE INTEGRATED READING AND COMPOSITION (CIRC) TERHADAP MOTIVASI BELAJAR & KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH. Jurnal EDUPEDIA Jurmas : Jurnal Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Ponorogo, 2 (5). ISSN ISSN 2614-1434 (Print) ISSN 2614-4409 (Online) (Submitted)

[img] Text (Surat Persetujuan Unggah Karya)
Surat Persetujuan Unggah Karya.pdf

Download (218kB)
[img] Text (Halaman Depan)
Halaman Depan.pdf

Download (343kB)
[img] Text (Artikel Asli)
Artikel Asli.pdf

Download (338kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf

Download (309kB)
[img] Text (LOA)
LOA.pdf

Download (117kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan model pembelajaran Cooperative Integrated Reading and Composition (CIRC) terhadap motivasi belajar dan kemampuan pemecahan masalahn. Penelitian ini termasuk penelitian kajian pustaka. Pada penelitian ini terdapat beberapa literatur dari berbagai sumber. Dalam hal ini motivasi belajar merupakan dorongan yang muncul baik dari dalam ataupun dari luar diri peserta didik yang mampu menimbulkan semangat belajar dan memberikan arah pada kegiatan belajar sehingga mencapai tujuan pembelajaran itu. Selain itu kemampuan pemecahan masalah merupakan kompetensi yang dimiliki peserta didik dalam memahami permasalahan kemudian dapat menemukan solusi untuk menyelesaikan permasalahan matematis tersebut. Diantara model pembelajaran yang dapat diterapkan dalam proses pembelajaran adalah model pembelajaran CIRC. Model pembelajaran CIRC ini merupakan model pembelajaran cooperative berbasis kelompok. Model pembelajaran CIRC suatu proses pembelajaran cooperative berbasis kelompok yang memberikan kesempatan peserta didik untuk aktif dalam menyelesaikan suatu permasalahan soal. Hal ini berdasarkan langkah langkah model pembelajaran CIRC yaitu membentuk kelompok, guru memberikan bacaan kepada peserta didik sesuai dengan materi bahan ajar, peserta didik bekerja sama kemudian menuliskan hasil kolaboratifnya, mempersentasikan hasil kelompok, refleksi. Dalam langkah-langkah yang diterapkan pada model pembelajaran CIRC tersebut membiasakan peserta didik untuk lebih aktif sehingga dapat dijadikan sebagai bahan acuan untuk meningkatkan motivasi belajar peserta didikdan kemampuan pemecahan masalah. Selain itu ditunjukkan dalam kelebihan model pembelajaran CIRC bahwa model pembelajaran ini dapat membangkitkan motivasi belajar. Keywords: model pembelajaran CIRC, motivasi belajar, kemampuan pemecahan masalah atau Abstrak This study aims to determine the relationship of the Cooperative Integrated Reading and Composition (CIRC) learning model to learning motivation and problem solving abilities. This research includes literature review research. In this study there is some literature from various sources. In this case, learning motivation is an encouragement that arises both from within and from outside students who are able to generate enthusiasm for learning and provide direction to learning activities so as to achieve the learning objectives. In addition, problem solving skills are competencies that students have in understanding problems and then being able to find solutions to solve these mathematical problems. Among the learning models that can be applied in the learning process is the CIRC learning model. The CIRC learning model is a group-based cooperative learning model. The CIRC learning model is a group-based cooperative learning process that provides opportunities for students to be active in solving a problem. This is based on the steps of the CIRC learning model, namely forming groups, the teacher giving readings to students according to the teaching material, students working together then writing down their collaborative results, presenting group results, and reflecting. In the steps applied to the CIRC learning model, it familiarizes students to be more active so that it can be used as a reference material to increase students' learning motivation and problem solving abilities. In addition, it is shown in the advantages of the CIRC learning model that this learning model can generate learning motivation. Kata Kunci: CIRC Learning Model, Learning Motivation, Problem Solving Skill

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: model pembelajaran CIRC, motivasi belajar, kemampuan pemecahan masalah
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
Divisions: Departement of Teacher Training and Education > Departement of Teacher Training and Education
Depositing User: fkip . userfkip
Date Deposited: 25 Oct 2021 03:11
Last Modified: 17 Nov 2021 01:43
URI: http://eprints.umpo.ac.id/id/eprint/8392

Actions (login required)

View Item View Item