Kompetensi SDM Guru Dalam Rangka Meningkatkan Kualitas Pendidikan Di Kabupaten Ponorogo

Sumaji, Sumaji (2010) Kompetensi SDM Guru Dalam Rangka Meningkatkan Kualitas Pendidikan Di Kabupaten Ponorogo. Jurnal dimensi FKIP Unmuh Ponorogo, 2 (2). pp. 14-28. ISSN ISSN 2085-5877

[img] Text
DIMENSI Vol 2.2_Compress.pdf

Download (309kB)
[img] Text
cp._DIMENSI Vol 2.2.pdf

Download (5MB)

Abstract

Telah ditunjukkan oleh banyak negara tetangga bahwa capaian pertumbuhannproduktivitas berkelanjutannditentukan oleh peningkatannstandar hidup melalui mengutamakan pendidikannsebagai prioritas untuknmelakukan percepatan belajar. Unsur kuncindalam peningkatannpembelajaran anak-anak bangsandi sekolah adalahnmutu guru. Oleh karenanitu, belajar dari pengalamannbanyak negara, usaha untuknmengatasi permasalahan mutu guru di tanah air harus melalui peningkatan komunikasi dan kompetensi guru. Kualifikasi pendidikan guru minimum S1 atau D-IV, sedang kompetensi yang dikembangkan adalah (1) kompetensi paedagogik; (2) kompetensinkepribadian; (3) kompetensi professional; dan (4) kompetensinsocial. Guru- .guru yang sudah memenuhi kualitikasi dan kompetensi akan disertifikasi dan mempunyai hak untuk mengajar. Permasalahannya bagaimanakah kompetensi guru —guru di Kabupaten Ponorogo yang sudah disertifikasi dan kulaitas lulusan yang diajar guru —guru yang sudah disertifikasi. Kegiatannpenelitian ini dilaksanakan di Kabupaten Ponorogo melalui prosesnsiklus (snowbole sample) darinobyek penelitianntertentu menujunobyek penelitiannlainnya sesuaindengan karakter dannkondisi guru, wilayah, dan status sekolah. Sumber data antara lain berupa pengamatan terhadap kinerja dan kompetensi guru di kabupaten Ponorogo, meliputi korapetensi pedagogic, kepribadian, social, dan professional. Di sampingnitu juga dipadukanndengan catatan-catatan hasilnwawancara mendalam yang diperolehndari informasinyang digali dari informen maupun subyek penelitian. Satuan kajian dalam penelitian ini adalah kompetensi guru TK, SD/MI, SMP/MTs., SMA/MA di Ponorogo. Hasil dalamnpenelitian ini adalah Rata-ratankompetensi (personal, pedagogik, profesional, sosial) guru tersertifikasindapat dikategorikan baiknuntuk sekolahnunggulan. Sedangkannsekolah nonnunggulan kategorinya cukup. Perbedaan tersebut dipengaruhinoleh faktor SDM guru, manajemen-dukungan sekolah, ketersediaannsarana-prasarana pembelajaran di sekolah.

Item Type: Article
Subjects: Q Science > QA Mathematics
Divisions: Departement of Teacher Training and Education > Department of Mathematics
Depositing User: Library Umpo
Date Deposited: 15 Dec 2022 04:05
Last Modified: 15 Dec 2022 04:05
URI: http://eprints.umpo.ac.id/id/eprint/10732

Actions (login required)

View Item View Item