PENERAPAN ALGORITMA SHUFFLE RANDOM PADA SOAL UJIAN TRY OUT SEKOLAH DASAR BERBASIS WEB



Muhammad Ma'ruf, Marsudi (2024) PENERAPAN ALGORITMA SHUFFLE RANDOM PADA SOAL UJIAN TRY OUT SEKOLAH DASAR BERBASIS WEB. Skripsi (S1) thesis, Universitas Muhammadiyah Ponorogo.

[thumbnail of SURAT PERSETUJUAN UNGGAH KARYA ILMIAH] Text (SURAT PERSETUJUAN UNGGAH KARYA ILMIAH)
SURAT PERSETUJUAN.pdf

Download (245kB)
[thumbnail of HALAMAN AWAL.pdf] Text
HALAMAN AWAL.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of BAB I] Text (BAB I)
BAB 1.pdf

Download (163kB)
[thumbnail of BAB II] Text (BAB II)
BAB 2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (225kB)
[thumbnail of BAB III] Text (BAB III)
BAB 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[thumbnail of BAB IV] Text (BAB IV)
BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[thumbnail of BAB V] Text (BAB V)
BAB 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (154kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA] Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (159kB)
[thumbnail of Skripsi full text] Text (Skripsi full text)
SKRIPSI 1 - 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (5MB)

Abstract

PSAT (Penilaian Submatif Akhir Tahun) tes standar yang biasanya diambil oleh siswa sekolah dasar untuk mempersiapkan pelaksanaan ujian try out. Dalam penyelenggaraan PSAT selalu di dahului dengan kegiatan try out. Try Out merupakan istilah yang sering digunakan dalam konteks pendidikan untuk merujuk pada ujian latihan yang dilakukan siswa sebelum ujian yang sebenarnya. Latihan-latihan ini dirancang untuk mensimulasikan kondisi ujian yang sebenarnya. Oleh karena itu pada laporan ini salah satu orientasinya yaitu pembuatan aplikasi perangkat lunak untuk tes tryout bertumpu pada website agar memudahkan siswa siswi dalam penyelenggaraan ujian try out secara daring. Pada pengamatan menggunakan algoritma shuffle random untuk mengacak soal ujian. Hasil dari penelitian ini adalah pada aplikasi soal tryout sekolah dasar masing –masing siswa mendapati soal yang berturut karena pada tiap - tiap awal mulai mengerjakan soal dari masing-masing siswa secara otomatis teracak antara siswa satu dengan lainnya. Bedasarkan hasil pengujian sus angka mencapai 97,67% yaitu angka tersebut menunjukkan bahwa pengguna dapat menggunakan sistem ini sehingga dapat diterima oleh user, Bedasarkan hasil pengujian algoritma shuffle test menghasilkan soal yang berbeda – beda dan id databasenya berubah, Bedasarkan hasil pengujian blaxbox aplikasi sesuai yang diharapkan.

Item Type: Thesis (Skripsi (S1))
Uncontrolled Keywords: Penilain Submatif Akhir Tahun, Shuffle Random, Try Out, web
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Faculty of Engineering
Depositing User: ft . userft
Date Deposited: 04 Mar 2024 04:44
Last Modified: 04 Nov 2025 01:57
URI: https://eprints.umpo.ac.id/id/eprint/13396

Actions (login required)

View Item View Item