PENERAPAN TINDAKAN PERAWAT DALAM PELAKSANAAN ORAL HYGIENE PADA PASIEN STROKE DIRUANG ASTER RSUD dr. HARJONO PONOROGO



NOVITASARI, ANIS (2015) PENERAPAN TINDAKAN PERAWAT DALAM PELAKSANAAN ORAL HYGIENE PADA PASIEN STROKE DIRUANG ASTER RSUD dr. HARJONO PONOROGO. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Ponorogo.

[thumbnail of HALAMAN DEPAN.pdf]
Preview
Text
HALAMAN DEPAN.pdf

Download (532kB) | Preview
[thumbnail of BAB I.pdf]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (133kB) | Preview
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (209kB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (151kB)
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (130kB)
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (71kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka.pdf]
Preview
Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (94kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN.pdf]
Preview
Text
LAMPIRAN.pdf

Download (32MB) | Preview
Official URL: http://lib.umpo.ac.id

Abstract

Stroke atau gangguan peredaran darah otak (GPDO) adalah penyakit
neurogenik yang menyebabkan gangguan fungsi otak baik fokal maupun global
dan merupakan penyebab kecacatan yang paling banyak. Penderita dapat
mengalami berbagai masalah diantaranya gangguan kesadaran, gangguan
mobilitas fisik, gangguan menelan dan gangguan perawatan diri, dan oral hygiene
merupakan suatu hal yang harus dilakukan pada pada pasien yang tidak sadar
sehingga penerapan tindakan perawat dalam melakukan oral hygiene sangatlah
penting. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penerapan tindakan oral
hygiene pada pasien stroke yang tidak sadar.
Desain penelitian ini adalah deskriptif dengan populasi seluruh perawat
yang ada di Ruang Aster RSUD Dr. Hardjono Ponorogo. Jumlah sampel dalam
penelitian ini adalah 14 responden dengan menggunakan metode Total sampling,
pengumpulan data menggunakan Chek List dan analisa data menggunakan
prosentase.
Dari hasil penelitian terhadap 14 responden didapatkan bahwa 8 responden
(72%) memiliki peran baik dalam penerapan tindakan Oral Hygiene dan hampir
setengahnya 3 responden (28%) memiliki peran buruk.
Dari hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa Penerapan Tindakan Perawat
dalam Pelaksanaan Oral Hygiene pada pasien stroke sudah baik. Hal ini akan akan
mengurangi resiko infeksi pada mulut pada pasien yang tidak sadar.
Kata kunci : Peran perawat, Oral Hygiene, Stroke

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Faculty of Health Sciences > Departement of Nursing D3
Depositing User: Editor FIK
Date Deposited: 17 Dec 2015 03:22
Last Modified: 17 Dec 2015 03:22
URI: https://eprints.umpo.ac.id/id/eprint/1687

Actions (login required)

View Item View Item