PENGETAHUAN IBU TENTANG BAHAYA MINYAK GORENG BEKAS (JELANTAH) BAGI KESEHATAN Di Dusun Ngendut Utara Desa Pucanganom Kecamatan Kebonsari Kabupaten Madiun

AZIZAH, USWAH (2014) PENGETAHUAN IBU TENTANG BAHAYA MINYAK GORENG BEKAS (JELANTAH) BAGI KESEHATAN Di Dusun Ngendut Utara Desa Pucanganom Kecamatan Kebonsari Kabupaten Madiun. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Ponorogo.

[img]
Preview
Text
Cover - daftar lampiran.pdf

Download (491kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (138kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB 1.pdf

Download (164kB) | Preview
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (323kB)
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (274kB)
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (198kB)
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (215kB)
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (86kB) | Preview
Official URL: http://lib.umpo.ac.id

Abstract

Penggunaan minyak goreng di masyarakat terutama di kalangan ibu rumah tangga yang memiliki kecenderungan untuk dihabiskan dengan cara memakainya berulang kali memiliki dampak negatif untuk kesehatan karena minyak yang dipakai berulang kali dapat berpotensi untuk menimbulkan penyakit kanker dan penyempitan pembuluh darah yang dapat memicu terjadinya hipertensi, stroke dan penyakit jantung koroner. Serta banyak ibu-ibu yang belum tahu akan bahaya yang ditimbulkan dari penggunaan minyak goreng yang dipanaskan berulang-ulang. Desain penelitian adalah deskriptif. Penelitian deskriptif ini bertujuan untuk mengetahui mengetahui pengetahuan ibu tentang bahaya minyak goreng bekas (jelantah) bagi kesehatan tahun 2014 di Dusun Ngendut Utara Kecamatan Kebonsari Kabupaten Madiun. Teknik sampling yang digunakan adalah purposive sampling dengan jumlah sampel 78 responden sesuai dengan kriteria yang diinginkan oleh peneliti. Pengumpulan data menggunakan kuisioner yang diperoleh dengan memberikan kuisioner pada sebagian ibu di Dusun Ngendut Utara Kecamatan Kebonsari Kabupaten Madiun. Teknik analisa data menggunakan pen sekoran. Dari hasil penelitian terhadap 78 responden: bahwa sebanyak 43 responden (55%) pengetahuan ibu tentang bahaya minyak goreng bekas (jelantah) bagi kesehatan berpengetahuan kurang, sebanyak 22 responden (28%) berpengetahuan cukup dan sebanyak 13 responden (17%) berpengetahuan baik. Hasil penelitian ini direkomendasikan untuk dapat dijadikan sebagai pengalaman bagaimana mengetahui tentang bahaya minyak goreng bekas (jelantah) bagi kesehatan dengan baik dan dapat dijadikan sebagai tambahan wacana mengenai minyak goreng bekas yang selanjutnya dapat dijadikan sebagai pencegahan dini terhadap efek negatifnya. Kata kunci : pengetahuan, ibu, minyak goreng bekas, kesehatan

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Faculty of Health Sciences > Departement of Nursing D3
Depositing User: Editor FIK
Date Deposited: 30 Mar 2015 02:39
Last Modified: 30 Mar 2015 02:39
URI: http://eprints.umpo.ac.id/id/eprint/990

Actions (login required)

View Item View Item