GAMBARAN PERILAKU REMAJA PUTRI KELAS VIII TENTANG HYGIENE MENSTRUASI DI PONDOK PESANTREN Wali Songo Ngabar, Kecamatan Siman Kabupaten Ponorogo

LYVIA ERIMASARI, FAMELLA (2016) GAMBARAN PERILAKU REMAJA PUTRI KELAS VIII TENTANG HYGIENE MENSTRUASI DI PONDOK PESANTREN Wali Songo Ngabar, Kecamatan Siman Kabupaten Ponorogo. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Ponorogo.

[img]
Preview
Text
halaman depan.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB 1.pdf

Download (99kB) | Preview
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (213kB)
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (187kB)
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (78kB)
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (9kB)
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (62kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Lampiran.pdf

Download (1MB) | Preview
Official URL: https://library.umpo.ac.id

Abstract

Menstruasi adalah masa perdarahan yang terjadi pada perempuan secara rutin setiap bulan selama masa suburnya kecuali apabila terjadi kehamilan. Hygiene menstruasi adalah komponen hygiene perorangan yang memegang peranan penting dalam perilaku kesehatan seorang perempuan khususnya kebersihan alat reproduksinya saat mengalami menstruasi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Gambaran perilaku remaja putri kelas VIII tentang Hygiene Menstruasi Di Pondok Pesantren Wali Songo. Desain penelitian ini adalah deskriptif dengan populasi seluruh remaja putri kelas VIII Di Pondok Pesantren Wali Songo Ngabar sejumlah 113 responden. Pengambilan sampel menggunakan total sampling dengan jumlah 113 responden. Instrumen pengumpulan data menggunakan kuesioner, kemudian dianalisis menggunakan skor T. Dari hasil penelitian ini didapatkan 59 (52,22%) responden berperilaku negatif, dan 54 (47,78%) responden berperilaku positif. Hasil penelitian ini diharapkan sebagai sumber data untuk penelitian selanjutnya tentang hubungan sikap dan perilaku remaja putri dalam Hygiene Menstruasi. Kata Kunci : Perilaku, Hygiene Menstruasi, Remaja Putri

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Faculty of Health Sciences > Departement of Nursing D3
Depositing User: Editor FIK
Date Deposited: 25 Apr 2016 06:04
Last Modified: 25 Apr 2016 06:04
URI: http://eprints.umpo.ac.id/id/eprint/1961

Actions (login required)

View Item View Item