ANALISIS KEUANGAN DALAM MENILAI KINERJA KEUANGAN DENGAN MODEL DU PONT PADA PERUSAHAAN MAKANAN DAN MINUMAN YANG TELAH GO PUBLIK DI BEI PERIODE 2016

Aryka, Pabertawati (2018) ANALISIS KEUANGAN DALAM MENILAI KINERJA KEUANGAN DENGAN MODEL DU PONT PADA PERUSAHAAN MAKANAN DAN MINUMAN YANG TELAH GO PUBLIK DI BEI PERIODE 2016. Skripsi (S1) thesis, Universitas Muhammadiyah Ponorogo.

[img] Text
HALAMAN DEPAN.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (338kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (598kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (549kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (319kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (421kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (9MB)
Official URL: http://eprints.umpo.ac.id

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui nilai: 1) Kinerja keuangan pada laporan keuangan dilihat dari perhitungan rasio Total Asset Turn Over (TATO), 2) Kinerja keuangan pada laporan keuangan dilihat dari perhitungan rasio Net Profit Margin (NPM), 3) Kinerja keuangan pada laporan keuangan dilihat dari perhitungan Return On Investment (ROI). Sampel penelitian ini adalah perusahaan makanan dan minuman yang telah Go Publik di Bursa Efek Indonesia. Data yang digunakan dalam penelitian ini berupa laporan keuangan yang telah dipublikasikan di Bursa Efek Indeonesia. Jumlah laporan keuangan perusahaan makanan dan minuman yang dinilai dalam penelitian ini berjumlah 14 perusahaan. Metode analisis data menggunakan analisis Model Du Pont. Hasil penelitian ini menunjukkan : 1) kinerja keuangan pada perusahaan makanan dan minuman yang telah Go Publik di BEI periode 2016 dilihat dari perhitungan rasio Total Asset Turn Over (TATO) bahwa rata – rata perusahaan tersebut sebanyak 1,15 kali dan dikatakan tidak sehat dalam mengelola aktivanya, 2) kinerja keuangan pada perusahaan makanan dan minuman yang telah Go Publik di BEI periode 2016 dilihat dari perhitungan rasio Net Profit Margin (NPM) bahwa sesuai dengan standar ukurnya menghasilkan rata – rata 11 % yang cukup sehat, 3) kinerja keuangan pada perusahaan makanan dan minuman yang telah Go Publik di BEI periode 2016 dilihat dari perhitungan rasio Return On Investment (ROI) bahwa memperoleh rata- rata 12 % dan sesuai dengan standar ukurnya dinyatakan sehat dalam memanfaatkan sumber daya yang dimilikinya. Kata kunci : Total Asset Turn Over (TATO), Net Profit Margin (NPM), Return On Investmen ( ROI) dan Model Du Pont.

Item Type: Thesis (Skripsi (S1))
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Faculty of Economic > Department of Accounting
Depositing User: Editor FE
Date Deposited: 01 Oct 2018 03:11
Last Modified: 01 Oct 2018 03:11
URI: http://eprints.umpo.ac.id/id/eprint/3978

Actions (login required)

View Item View Item