PENGARUH LIKUIDITAS, DIVIDEN DAN STRUKTUR MODAL TERHADAP NILAI PERUSAHAAN PADA INDEKS LQ-45 TAHUN 2013-2016

Setyana, Anik (2019) PENGARUH LIKUIDITAS, DIVIDEN DAN STRUKTUR MODAL TERHADAP NILAI PERUSAHAAN PADA INDEKS LQ-45 TAHUN 2013-2016. Skripsi (S1) thesis, Universitas Muhammadiyah Ponorogo.

[img] Text
2HALAMAN DEPAN.pdf

Download (570kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (293kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (405kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (258kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (541kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (150kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (270kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (416kB)

Abstract

Penelitian ini untuk mengukur pengaruh likuiditas, dividen dan struktur modal terhadap nilai perusahaan pada indeks LQ-45 tahun 2013 -2016. Peneitian ini diolah dengan menggunakan uji statistic regresi linier berganda dengan program Statistical Package for Social Sciences (SPSS) versi 16. Dalam penelitian ini permasalahan yang terjadi adalah apakah likuiditas, dividen dan struktur modal berpengaruh terhadap nilai perusahaan pada indeks LQ-45 tahun 2013 – 2016?. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan yang tercatat di indeks LQ-45 selama tahun 2013 – 2016 secara berturut – turut dan selalu membagikan dividen selama empat tahun. Hasil uji regresi linier berganda diperoleh hasil bahwa secara statistik antara variabel independen terhadap variabel dependen adalah 85,432 %. Hasil uji F dapat diambil kesimpulan ada pengaruh positif signifikan likuiditas, dividen dan struktur modal terhadap nilai perusahaan pada indeks LQ-45 tahun 2013 – 2016. Hasil uji t didapat kesimpulan bahwa variabel dividen berpengaruh terhadap nilai perusahaan dan likuiditas serta struktur modalnya tidak berpengaruh terhadap nilai perusahaan pada indek LQ-45 tahun 2013 – 2016.

Item Type: Thesis (Skripsi (S1))
Uncontrolled Keywords: Nilai Perusahaan, Likuiditas, Dividen , dan Struktur Modal
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Faculty of Economic > Department of Management
Depositing User: Editor FE
Date Deposited: 31 Dec 2019 07:25
Last Modified: 31 Dec 2019 07:25
URI: http://eprints.umpo.ac.id/id/eprint/5146

Actions (login required)

View Item View Item