HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN KEPATUHAN PEMENUHAN DIET PADA PENDERITA HIPERTENSI Desa Demangan, Kecamatan Siman, Kabupaten Ponorogo

WIDI, PRIHARTONO (2019) HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN KEPATUHAN PEMENUHAN DIET PADA PENDERITA HIPERTENSI Desa Demangan, Kecamatan Siman, Kabupaten Ponorogo. Skripsi (S1) thesis, Universitas Muhammadiyah Ponorogo.

[img] Text
HALAMAN DEPAN.pdf

Download (741kB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (191kB)
[img] Text
BAB 2.pdf

Download (296kB)
[img] Text
BAB 3.pdf

Download (115kB)
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (237kB)
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (258kB)
[img] Text
BAB 6.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (109kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (111kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (723kB)
Official URL: http://eprints.umpo.ac.id

Abstract

Dukungan keluarga dalam merawat anggota keluarga yang sakit tekanan darah tinggi karena pasien tidak pernah mengontrol kebutuhan makanan dan banyak pantangan yang harus di patuhi oleh penderita hipertensi agar terhindar dari kekambuhan atau peningkatan tekanan darahnya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan dukungan keluarga dengan kepatuhan pemenuhan diet pada penderita hipertensi. Desain penelitian ini adalah cross sectional. Populasi seluruh keluarga yang mempunyai penderita hipertensi di Desa Demangan Kecamatan Siman, Kabupaten Ponorogo dengan besar sampel sebanyak 38 responden. Sampling penelittian Purposive Sampling. Teknis pengumpulan data menggunakan kuesioner dan perhitungan menggunakan Uji Chi Square 0,05. Hasil penelitian dukungan keluarga terhadap penderita hipertensi diinterpretasikan sebagian besar 21 responden (55,3%) dukungan keluarga positif. Pada Kepatuhan pemenuhan diet pada penderita hipertensi diinterpretasikan hampir setengahnya 15 responden (39,5%) kepatuhan sedang. Hasil analisa data uji statistik Chi-Square diperoleh p value = 0,000 yang berarti ada hubungan dukungan keluarga dengan kepatuhan pemenuhan diet pada penderita hipertensi dengan nilai Contingency Coefficient =0,585 kategori cukup Hasil penelitian disimpulkan hampir setengahnya keluarga mendukung negatif kepada penderita hipertensi maka peneliti menyarankan pihak keluarga untuk meningkatkan perhatian penuh kepada keluarga, tenaga kesehatan dan penyuluhan agar terbentuk perilaku positif dukungan dan fungsi keluarga, meluangkan waktu lebih bnyak kepada pasien. Pada kepatuhan diet dengan gaya hidup sehat. Kata kunci: dukungan keluarga, kepatuhan, diet, hipertensi

Item Type: Thesis (Skripsi (S1))
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Depositing User: Editor FIK
Date Deposited: 02 Apr 2019 07:11
Last Modified: 02 Apr 2019 07:11
URI: http://eprints.umpo.ac.id/id/eprint/4637

Actions (login required)

View Item View Item